Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kesalahan Dasar dalam Bermain Bola Basket bagi Pemula

Kompas.com - 21/05/2021, 06:20 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

KOMPAS.com - Bola basket merupakan permainan yang dimainkan oleh dua tim yang masing-masing terdiri dari lima pemain.

Tujuan dari permainan bola basket adalah memasukkan bola ke ring basket lawan untuk mencetak poin serta memenangkan pertandingan.

Untuk memastikan bola masuk ke dalam ring basket lawan, para pemain harus menguasai teknik dasar supaya mendapat hasil maksimal.

Meski sudah menguasai teknik dasar, biasanya para pemain pemula kerap melakukan berbagai kesalahan ketika pertama kali latihan atau bermain bola basket.

Baca juga: Steal dalam Permainan Bola Basket

Karena itu, simak kesalahan dasar yang sering dilakukan pemula saat mereka baru pertama kali latihan atau bermain bola bakset.

Dilansir dari Queensland Basketball, hal yang tidak boleh dilakukan saat bermain bola basket adalah sebagai berikut:

  • Traveling

Biasanya pelanggaran jenis ini dilakukan oleh para pemula.

Travelling adalah istilah pelanggaran karena seorang pemain melangkah dengan salah.

Baca juga: Pivot Basket: Teknik, Gerakan, dan Penjelasannya

Adapun yang dimaksud dengan travelling adalah ketika seorang pemain tidak melangkah sebanyak tiga kali sambil membawa bola, namun tidak men-dribble.

Jika pemain melakukan hal tersebut, maka wasit akan menganggap sebuah pelanggaran.

  • 24 second violation

Dalam permainan bola basket, terdapat beberapa aturan lain terkait pembatasan waktu.

Salah satunya adalah 24 second violation. Artinya adalah sebuah tim tidak bisa memanfaatkan batas waktu 24 detik penguasaan bola untuk mencetak angka, baik melalui shooting, slam dunk, atau lay-up.

Baca juga: Teknik Overhead Pass Bola Basket

Jika melewati ketentuan tersebut wasit berhak memberikan penguasaan bola dalam situasi lemparan ke dalam itu kepada kubu lawan.

  • 5 second violation

Bagi pemula, biasanya kerap lupa saat menguasai bola dalam permainan bola basket.

Hal tersebut tentunya akan menghasilkan sebuah pelanggaran. Pelanggaran tersebut bernama 5 second violation.

Baca juga: Pengertian Jump Ball dalam Bola Basket

Artinya adalah seorang pemain bola basket tidak boleh menahan bola lebih dari lima detik tanpa memantulkan bola.

Sebagai sanksinya, si kulit bulat diberikan ke lawan melalui throw-in atau lemparan ke dalam.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com