Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Rekor yang Menunggu Dipecahkan Lionel Messi Musim Ini

Kompas.com - 24/09/2020, 06:20 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Ada empat rekor yang menunggu dipecahkan oleh Lionel Messi pada musim 2020-2021.

Dalam satu dekade terakhir, Lionel Messi menjadi salah satu pemain yang memiliki pencapaian luar biasa, baik secara tim maupun individu.

Ambil contoh pada musim 2019-2020, megabintang asal Argentina itu memecahkan 11 rekor, sebagaimana dilaporkan Mirror.

Kendati demikian, ternyata masih ada beberapa rekor lain yang belum dipecahkan oleh Messi.

Setidaknya ada empat rekor yang belum berhasil diukir Messi dan dia bisa memecahkannya musim ini. Berikut daftarnya:

Baca juga: Ada Aksi Messi di Balik Rencana Koeman Singkirkan Riqui Puig?

Gol terbanyak untuk satu klub

Rekor ini dipegang oleh legenda sepak bola asal Brasil, Pele dengan 643 gol.

Pele mencetak ratusan gol itu kala membela Santos dalam rentang waktu 20 tahun yakni mulai 1954 sampai 1974.

Adapun Messi sekarang sudah menorehkan 634 gol untuk Barcelona di berbagai ajang.

Rekor tersebut pun mungkin saja dipecahkan Messi apabila ia mampu tampil konsisten seperti musim-musim sebelumnya.

Jumlah pertandingan terbanyak untuk Barcelona

Sejauh ini rekor tersebut dipegang oleh legenda klub, Xavi Hernandez dengan 767 penampilan di berbagai ajang. Sementara Messi saat ini telah mencatatkan 731 penampilan untuk Blaugrana.

Baca juga: Sejarah, Ronaldo dan Messi Terlempar dari 3 Besar Pemain Terbaik Eropa

Dengan hanya terpaut 36 angka, sangat mungkin Messi memecahkan rekor Xavi itu pada musim ini mengingat Barcelona akan berkompetisi setidaknya di tiga ajang berbeda yakni Liga Spanyol, Liga Champions dan Copa del Rey.

Musim terbanayak di Barcelona

Lagi-lagi rekor ini dipegang oleh Xavi. Namun, kali ini ia tidak sendiri, karena ada Carles Rexach yang juga memegang catatan tersebut dengan 16 musim.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Liga Italia
Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Hasil AC Milan Vs Cagliari 5-1: Pulisic Cetak Dwigol, Rossoneri Perkasa

Liga Italia
Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Liga Spanyol
Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Liga Inggris
Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com