Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Real Madrid Vs Mallorca - Ramos Cetak Gol Lagi, Los Blancos Geser Barcelona

Kompas.com - 25/06/2020, 04:55 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Real Madrid sukses mengalahkan Real Mallorca dalam pertemuannya di Liga Spanyol pekan ke-31.

Duel Real Madrid vs Mallorca berakhir dengan skor 2-0 untuk kemenangan Los Blancos, julukan tuan rumah.

Laga Real Madrid vs Mallorca usai digelar pada Rabu (24/6/2020) atau Kamis dini hari WIB di Stadion Alfredo Di Stefano.

Dua gol Los Blancos dibuat oleh dua pemain berbeda, Vinicius Junior (19') dan Sergio Ramos (56').

Satu gol yang disumbangkan Ramos dalam laga Madrid vs Mallorca menambah catatannya sebagai bek subur.

Baca juga: Real Madrid Vs Real Mallorca, Kesempatan Zidane Pantau Messi Jepang

Total, dia sudah mengemas 118 gol untuk klub dan timnas Spanyol sepanjang kariernya.

Selain itu, berkat kemenangan ini, Vinicius Junior cs kembali duduki puncak klasemen sementara Liga Spanyol dengan menggeser Barcelona.

Madrid dan Barcelona sama-sama mengumpulkan 68 poin. Akan tetapi, head to head dari dua pertemuan antara kedua tim, Los Blancos unggul sehingga berhak duduk di peringkat pertama.

Jalannya Pertandingan

Real Madrid membuka kesempatan pertama pada menit ke-6 lewat Ferlan Mendu yang mengirim umpak kepada Karim Benzema.

Baca juga: Sedang Berada di Puncak, Barcelona Tak Peduli Nasib Real Madrid

Kerja sama cukup manis tersebut masih bisa ditepis oleh kiper tim tamu, Manolo Reina, dan menghasilkan bola muntah.

Bola liar tersebut dimanfaatkan Gareth Bale dari luar kotak penalti, tetapi untuk kali kedua Reina mampu menepisnya.

Pada menit ke-19, Vinicius Junior mendapat umpan terobosan mendatar dari Luka Modric di dalam kotak penalti.

Vinicius dapat menerima umpan itu dengan baik dan langsung menceploskan bola ke gawang Reina dengan kaki kanannya.

Baca juga: Pulih dari Cedera, Isco Siap Tampil pada Laga Real Madrid Vs Mallorca

Tim tamu sebenarnya punya potensi menyamakan kedudukan lewat aksi Takefusa Kubo dan Aleksander Sedlar. Namun, masih gagal.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Motogp
Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Liga Inggris
Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Liga Italia
Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Liga Inggris
Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Liga Italia
Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Liga Inggris
Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Timnas Indonesia
Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com