Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kembali dari Pensiun, Jorge Lorenzo Umumkan Turun di MotoGP Catalunya

Kompas.com - 05/03/2020, 19:35 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

KOMPAS.com - Mantan pebalap MotoGP asal Spanyol, Jorge Lorenzo kembali dari pensiun.

Jorge Lorenzo mengumumkan keputusannya untuk kembali balapan pada musim MotoGP 2020.

Namun, Lorenzo tidak akan turun reguler selama satu musim penuh.

Untuk saat ini, Lorenzo mengumumkan bahwa dirinya hanya akan turun di seri MotoGP Catalunya.

Jika tidak ada perubahan, MotoGP Catalunya akan berlangsung pada 7 Juni 2020.

Dikutip dari Motorsport.com, Lorenzo akan turun sebagai pebalap "wildcard" tim Yamaha.

"Jadi setelah beberapa minggu memikirkannya, kemarin saya memutuskan untuk berpartisipasi di GP Catalunya. Saya benar-benar menantikannya dan saya berharap dapat melihat Anda semua di sana," ujar Lorenzo dalam sebuah video yang diunggah di akun Instagram-nya, Rabu (5/3/2020) malam WIB.

Lorenzo merupakan mantan pebalap MotoGP yang pernah tiga kali jadi juara dunia kelas tertinggi, masing-masing pada tahun 2010, 2012, dan 2015. Ketiganya diraih bersama Yamaha.

Baca juga: Jorge Lorenzo Kecewa Tak Bisa Jajal Motor Anyar Yamaha di Tes Pramusim Sepang

Setelah meninggalkan Yamaha, Lorenzo mengalami penurunan performa dan masalah cedera.

Pada akhir musim 2019, Lorenzo memutuskan pensiun saat masih bergabung di Repsol Honda.

Namun, jelang bergulirnya musim 2020, Lorenzo memutuskan kembali ke Yamaha sebagai pebalap penguji.

Sebelum ada pengumuman remsi, gosip seputar akan kembalinya Lorenzo sebagai pebalap "wildcard" sudah lebih dulu muncul dalam beberapa pekan terakhir.

Pihak Yamaha tidak mengesampingkan kemungkinan itu.

Yamaha secara resmi mengkonfirmasi berita tersebut dengan pesan video singkat di platform media sosialnya.

Masih belum jelas apakah Lorenzo akan memiliki mendapat jatauh "wildcard" lagi di Yamaha pada musim ini.

Namun, kini muncul rumor bahwa Lorenzo berpotensi kembali turun penuh pada musim balap MotoGP 2021.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

I HAVE AN IMPORTANT THING TO ANNOUNCE... ???????? #MotoGP #Yamaha

A post shared by Jorge Lorenzo (@jorgelorenzo99) on Mar 5, 2020 at 3:45am PST

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com