Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinopsis Fighting Youth, Persaingan di Perusahaan Kosmetik

Kompas.com - 28/10/2022, 18:53 WIB
Patrick Jonathan Lugito,
Rheisnayu Cyntara

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Fighting Youth adalah serial drama China yang dirilis pada 2021.

Drama ini disutradarai oleh Mu Xiao Jie dan naskahnya ditulis oleh Chen Lan.

Series ini juga dibintangi oleh Wu Jin Yan, Yin Tao, Zuo Xiao Qing, Liu Min Tao, Peter Ho, dan Hong Yao.

Baca juga: Sinopsis Gokusen: The Movie, Kisah Guru dan Siswa 3D

Fighting Youth mengisahkan tentang seorang asisten penjualan pemula bernama Zhang Xiaoyu.

Xiaoyu bekerja di sebuah perusahaan kosmetik dengan giat sehingga mendapatkan pujian dari direktur penjualan.

Direktur tersebut bernama Lin Rui dan merupakan wanita karier yang hebat.

Baca juga: Sinopsis Persevere, Goo Hae-ra, Mimpi Gadis demi Mendiang Ayahnya

Lin Rui satu langkah lagi bisa menggantikan posisi atasannya yang bernama Shu Wan Ting.

Shu Wan Ting yang tidak ingin posisinya digantikan, merekrut pesaing Lin Rui yang bernama Fang Jing sebagai kepala departemen.

Persaingan pun terjadi di perusahaan itu dengan Xiaoyu diangkat menjadi sekretaris Lin Rui.

Baca juga: Sinopsis Stuck in the Suburbs, Kisah Gadis Pinggiran Kota

Bagaimanakah kelanjutan kisahnya?

Saksikan Fighting Youth yang bisa ditonton melalui Youku.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Film
Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

K-Wave
Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Film
Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Film
Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Seleb
Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Film
Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Musik
Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Musik
Keseruan Konser Alan Walker, Dibuka Putri Ariani hingga Aksi Murid SMA Al-Azhar Medan

Keseruan Konser Alan Walker, Dibuka Putri Ariani hingga Aksi Murid SMA Al-Azhar Medan

Musik
Penghargaan untuk Iko Uwais dan Dukungan Audy Item

Penghargaan untuk Iko Uwais dan Dukungan Audy Item

Seleb
Alan Walker Tepati Janji Ajak Tri Adinata dan Siswa-siswi SMA Al-Azhar Medan ke Panggung Walker World

Alan Walker Tepati Janji Ajak Tri Adinata dan Siswa-siswi SMA Al-Azhar Medan ke Panggung Walker World

Musik
Alan Walker Duet dengan Putri Ariani di Walker World Jakarta

Alan Walker Duet dengan Putri Ariani di Walker World Jakarta

Musik
Alan Walker Manjakan Penonton dengan Konsep Visual Memukau di Walker World Jakarta

Alan Walker Manjakan Penonton dengan Konsep Visual Memukau di Walker World Jakarta

Musik
Putri Ariani Buka Konser Alan Walker di Jakarta

Putri Ariani Buka Konser Alan Walker di Jakarta

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com