Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Rekomendasi Film yang Mengangkat Isu Kekerasan dalam Rumah Tangga

Kompas.com - 21/01/2022, 17:41 WIB
Amanda Abdillah Suhaimah Safandi Putro ,
Biru Cahya Imanda

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kekerasan dalam rumah tangga didefinisikan sebagai perilaku yang memancing rasa takut, menyakiti fisik, serta mencegah orang melakukan apa yang diinginkan dan memaksa untuk melakukan hal yang pelaku inginkan.

Sepanjang 2004-2021, Komnas Perempuan mencatat adanya 544.452 kasus kekerasan dalam rumah tangga.

Melihat banyaknya kasus kekerasan dalam rumah tangga di tengah masyarakat, tidak heran jika sejumlah pembuat film mengangkat isu tersebut.

Simak beberapa rekomendasi film tentang kekerasan dalam rumah tangga berikut ini.

Baca juga: Sinopsis A Vigilante, Upaya Olivia Wilde Perangi Kekerasan Keluarga

1. A Vigilante (2019)

A Vigilante merupakan film asal Amerika besutan sutradara sekaligus penulis Sarah Daggar-Nickson.

Film ini mengikuti kisah tokoh bernama Sadie (Olivia Wilde), ia aktif mendukung kelompok orang-orang yang mengalami kekerasan dalam rumah tangga.

Sadie bekerja sebagai vigilante atau orang yang membantu para pria, wanita, dan anak-anak yang melarikan diri dari rumah karena mengalami tindakan kekerasan.

Baca juga: Sinopsis Film The Invisible Man, Teror Mencekam Sosok Tak Kasatmata

2. The Invisible Man (2020)

The Invisible Man merupakan film horor-ilmiah asal Amerika Serikat di bawah arahan sutradara Leigh Whannell.

Film ini diadaptasi dari novel berjudul sama karya penulis Herbert George Wells.

Kisahnya mengikuti tokoh bernama Cecilia Kass (Elisabeth Moss) yang terjebak dalam hubungan pernikahan tak sehat dengan Adrian (Oliver Jackson), seorang ilmuwan pintar dan kaya raya.

Cecilia selama ini menjadi korban kekerasan dengan kehidupan di bawah kontrol suami.

Setelah suaminya meninggal, Cecilia merasa bahwa ia dikuntit oleh mantan suaminya dengan sosok yang tak terlihat.

Baca juga: Sinopsis Safe Haven, Rahasia Kelam Julianne Hough

3. Safe Haven (2013)

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Ulasan Dokumenter The Beatles: Let It Be, Kontras Bisu Yoko Ono dan Menonjolnya Paul McCartney

Ulasan Dokumenter The Beatles: Let It Be, Kontras Bisu Yoko Ono dan Menonjolnya Paul McCartney

Musik
Ji Chang Wook Bocorkan Proyek Akting Mendatang Usai Welcome to Samdal-ri

Ji Chang Wook Bocorkan Proyek Akting Mendatang Usai Welcome to Samdal-ri

K-Wave
Pulang Fansign di Jakarta, Ji Chang Wook Pamer Foto di Warung Sate

Pulang Fansign di Jakarta, Ji Chang Wook Pamer Foto di Warung Sate

K-Wave
Ada Berapa Episode Demon Slayer Musim Keempat Hashira Training Arc?

Ada Berapa Episode Demon Slayer Musim Keempat Hashira Training Arc?

Entertainment
Makan Mi dan Nasi Goreng, Ji Chang Wook Tak akan Lupa Sambutan Fans Indonesia

Makan Mi dan Nasi Goreng, Ji Chang Wook Tak akan Lupa Sambutan Fans Indonesia

K-Wave
Ke Bali dan Labuan Bajo Sebelum Fansign, Ji Chang Wook: Bisakah Saya Kembali ke Sana?

Ke Bali dan Labuan Bajo Sebelum Fansign, Ji Chang Wook: Bisakah Saya Kembali ke Sana?

K-Wave
Cerita Chris Pine Gagal Bintangi Serial The O.C gara-gara Jerawat

Cerita Chris Pine Gagal Bintangi Serial The O.C gara-gara Jerawat

Film
Midnight Romance In Hagwon Tayang Perdana dengan Rating Kuat

Midnight Romance In Hagwon Tayang Perdana dengan Rating Kuat

K-Wave
Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

K-Wave
5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

K-Wave
Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Seleb
Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Film
Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Film
Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Musik
Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com