Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Cara Membersihkan Kamar Tidur Anak Menjadi Lebih Mudah Dikerjakan

Kompas.com - 23/10/2022, 11:07 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Tumpukan mainan, pakaian kotor, permukaan lantai yang lengket merupakan beberapa tantangan dalam membersihkan kamar tidur anak.

Hal itulah yang membuat tugas membersihkan kamar tidur anak tampak begitu menakutkan dan melelahkan.

Untungnya, ada beberapa hal yang dapat membuat tugas membersihkan kamar tidur anak jadi mudah dilakukan tanpa harus banyak mengeluh.

Baca juga: Simak, Cara Membersihkan Kamar Tidur Secara Menyeluruh

Dilansir dari The List, Minggu (23/10/2022), berikut ini adalah lima cara membersihkan kamar tidur anak menjadi lebih mudah dikerjakan.

Ilustrasi membersihkan rumah bersama anakSHUTTERSTOCK/YUGANOVKONSTANTIN Ilustrasi membersihkan rumah bersama anak
Libatkan anak dalam membersihkan kamar tidurnya

Psikolog Dr. Tamar Chansky merekomendasikan untuk melibatkan anak-anak dalam tugas bersih-bersih sejak usia muda.

Dari sini, mereka akan belajar konsep kemandirian dan tanggung jawab, suatu hal yang akan menjadi semakin berharga seiring bertambahnya usia.

Untuk anak-anak yang lebih kecil, buat tugas bersih-bersih menjadi layaknya permainan akan sangat membantu.

Sebagai contoh, sembunyikan 'hadiah' yang menarik di sekitar ruangan kamar tidur, seperti permen, coklat, dan sebagainya untuk petualangan khusus.

Baca juga: 8 Cara Merapikan dan Membersihkan Kamar Tamu

Hal demikian tidak akan membuat tugas membersihkan kamar tidur layaknya pekerjaan yang berat, lebih seperti aktivitas yang mengasyikkan.

Saat akan mengerjakan tugas membersihkan kamar tidurnya, pastikan untuk memberikan instruksi yang jelas pada anakmu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Meja Dapur

6 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Meja Dapur

Housing
Simak, 6 Tips agar Kulkas Hemat Listrik

Simak, 6 Tips agar Kulkas Hemat Listrik

Home Appliances
Bisa, Begini Cara Membersihkan Noda Minyak di Celana Jeans

Bisa, Begini Cara Membersihkan Noda Minyak di Celana Jeans

Do it your self
6 Ide Kandang Ayam di Halaman Belakang Rumah

6 Ide Kandang Ayam di Halaman Belakang Rumah

Pets & Garden
5 Cara Menjaga Kebersihan Kolam Renang

5 Cara Menjaga Kebersihan Kolam Renang

Do it your self
3 Cara Membuat Perangkap Nyamuk yang Aman dan Efektif

3 Cara Membuat Perangkap Nyamuk yang Aman dan Efektif

Do it your self
3 Cara Membersihkan Spons Dapur agar Bebas Kuman dan Bau

3 Cara Membersihkan Spons Dapur agar Bebas Kuman dan Bau

Do it your self
Tips Menyimpan Beras agar Tidak Berkutu

Tips Menyimpan Beras agar Tidak Berkutu

Do it your self
6 Ide Warna Cottagecore, Bikin Rumah Lebih Estetik

6 Ide Warna Cottagecore, Bikin Rumah Lebih Estetik

Decor
5 Ide Pencahayaan yang Membuat Rumah Terlihat Elegan

5 Ide Pencahayaan yang Membuat Rumah Terlihat Elegan

Decor
5 Cara Menghilangkan Goresan pada Permukaan Kaca

5 Cara Menghilangkan Goresan pada Permukaan Kaca

Do it your self
7 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Kamar Tidur, Ini Alasannya

7 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Kamar Tidur, Ini Alasannya

Housing
Cara Mengasah Pisau dengan Batu Asah agar Kembali Tajam

Cara Mengasah Pisau dengan Batu Asah agar Kembali Tajam

Do it your self
5 Area dan Benda di Kamar Mandi yang Sering Lupa Dibersihkan

5 Area dan Benda di Kamar Mandi yang Sering Lupa Dibersihkan

Housing
Cara Membersihkan Air Fryer dari Noda Minyak dan Sisa Makanan

Cara Membersihkan Air Fryer dari Noda Minyak dan Sisa Makanan

Home Appliances
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com