Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rumah Meledak Usai Seorang Pria Semprotkan Insektisida untuk Usir Kecoak

Kompas.com - 13/12/2023, 15:15 WIB
Nur Rohmi Aida,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Peristiwa demikian juga pernah terjadi tahun 2016 di sebuah rumah di New Jersey, Amerika Serikat

Ketika itu, tiga orang terluka akibat ledakan, usai asap dari semprotan serangga menumpuk di ruangan.

Pada kejadian, usai menyemprotkan insektisida, penghuni membuka jendela. Diperkirakan oksigen dari luar dan asap semprotan mengenai api kompor yang kemudian menyebabkan ledakan.

Ledakan tersebut memecahkan jendela apartemen dan merusak dapur.

Petugas menyebut, rumah masih dipenuhi kecoak saat petugas pemadam kebakaran tiba.

Baca juga: 10 Cara Ampuh Mengusir Kecoak di Kamar Mandi, Bukan Cuma Disiram Air

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com