Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rombongan Pelajar Ancam Sekuriti di Kalideres dengan Celurit, Tiga Pelaku Diamankan

Kompas.com - 11/11/2023, 17:15 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Video beberapa pelajar yang diduga akan tawuran dengan membawa senjata tajam (sajam) viral di media sosial.

Video viral tersebut diunggah oleh akun X (Twitter) @Heraloebss pada Jumat (10//11/2023).

Video tersebut memperlihatkan beberapa pelajar yang berboncengan mengendarai sepeda motor di jalanan dengan mengacung-acungkan sajam berupa cerulit dan golok.

Aksi para pelajar tersebut kemudian ditegur oleh seorang sekuriti. Tampak, mereka tidak mendengarkan teguran tersebut dan justru menunjukkan gestur tubuh yang hendak melawan.

Namun, tak lama setelah itu, rombongan pelajar meninggalkan lokasi.

"DIDUGA HENDAK TAWURAN PELAJAR ANCAM SECURITI DENGAN CELURIT DI JAKBAR. Tampak gerombolan SAMPAH DEMOGRAFI yang membawa senjata tajam diduga ingin melakukan aksi tawuran," tulis pengunggah

Dalam unggahan disebutkan bahwa lokasi berada di Jakarta Barat pada Jumat (10//11/2023).

Hingga Sabtu (11//11/2023) sore, unggahan tersebut telah dilihat sebanyak 1 juta kali dan mendapatkan 2.000 komentar dari warganet.

Baca juga: 6 Fakta Tawuran di Muntilan, Melibatkan Dua Kubu, Merusak 11 Motor dan 3 Bangunan


Penjelasan polisi

Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes M Syahduddi membenarkan adanya insiden pelajar yang ancam sekuriti di wilayah Kalideres, Jakarta Barat, Jumat (10//11/2023).

Ia mengatakan, Satuan Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Barat bersama Polsek Kalideres bergerak cepat melakukan penyelidikan dan berhasil mengamankan para pelajar.

"Saat ini pelakunya sudah diamankan termasuk barang bukti senjata tajamnya," ujarnya saat dihubungi Kompas.com, Sabtu (11/11/2023).

Baca juga: Viral, Video Penangkapan Pelajar Konvoi Bawa Sajam di Medan, Polisi: Geng Motor Cari Lawan

Kronologi kejadian

Sementara itu, Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Barat Kompol Andri Kurniawan mengatakan, mulanya, aksi pelajar yang videonya beredar di media sosial tersebut sedang berada di jalan.

"Pelajar tersebut di jalan sambil menenteng sajam dan mengacungkan sajam berupa celurit," ujarnya terpisah, Sabtu.

Selanjutnya, sekuriti perumahan di kawasan Kalideres, Jakarta Barat yang berusaha meredam aksi pelajar tersebut justru mendapat ancaman dari para pelajar tersebut.

"Anggota saya bersama anggota Polsek Kalideres bergerak cepat amankan para pelajar yang terlibat," terangnya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Tren
Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Tren
5 Fakta Polisi Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi 'Online'

5 Fakta Polisi Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi "Online"

Tren
Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Tren
BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

Tren
Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Tren
Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Tren
Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi 'Online'

Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi "Online"

Tren
Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Tren
Jebakan Siklus Narkoba yang Tak Berujung

Jebakan Siklus Narkoba yang Tak Berujung

Tren
Apa yang Terjadi pada Tubuh jika Rutin Minum Teh Jahe Setiap Hari?

Apa yang Terjadi pada Tubuh jika Rutin Minum Teh Jahe Setiap Hari?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

Tren
Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Tren
Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com