Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 10 Perguruan Tinggi Swasta Terbaik di Yogyakarta

Kompas.com - 13/08/2023, 12:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

5. Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Universitas Atma Jaya Yogyakarta adalah Perguruan Tinggi Swasta yang dikelola oleh Yayasan Slamet Rijadi Yogyakarta, di bawah naungan Santo Albertus Magnus.

Perguruan Tinggi ini menempati posisi 56 sebagai yang terbaik di Indonesia versi uniRank dan mendapatkan peringkat akreditasi Unggul BAN-PT.

Baca juga: 12 Perguruan Tinggi Negeri dengan Prodi Hukum Terakreditasi Unggul 2023

6. Universitas Sanata Dharma

Universitas Sanata Dharma adalah Perguruan Tinggi Swasta yang terletak di Jl. Affandi, Mrican, Caturtunggal, Depok, Sleman, Yogyakarta.

Berdasarkan data yang dikutip dari laman BAN-PT, Perguruan Tinggi Swasta ini mendapatkan peringkat akreditasi A.

7. Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa

Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa bermula dari sebuah Perguruan Tamansiswa yang didirikan oleh Bapak Pendidikan Nasional Ki Hadjar Dewantara pada 3 Juli 1922.

Berdasarkan data yang dikutip dari laman BAN-PT, Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa mendapatkan peringkat akreditasi B.

Baca juga: Hari Pendidikan Nasional dan Mengenal Nama Asli Ki Hajar Dewantara

8. Universitas Kristen Duta Wacana

Universitas Kristen Duta Wacana didirikan pada tahun 1985 sebagai pengembangan dari Sekolah Tinggi Theologia Duta Wacana.

Berdasarkan data yang dikutip dari laman BAN-PT, Universitas Kristen Duta Wacana mendapatkan peringkat akreditasi A.

9. Universitas AMIKOM Yogyakarta

Universitas AMIKOM Yogyakarta adalah Perguruan Tinggi Swasta yang terletak di Jl. Padjajaran, Condongcatur, Depok, Sleman, Yogyakarta.

Berdasarkan data yang dikutip dari laman BAN-PT, Perguruan Tinggi ini mendapatkan peringkat akreditasi B.

Baca juga: 10 Kampus dengan Jurusan Matematika Terbaik di Indonesia 2023

10. Universitas Mercu Buana

Perguruan Tinggi Swasta terbaik di Yogyakarta berikutnya adalah Universitas Mercu Buana yang berada di bawah naungan Yayasan Wangsa Manggala.

Berdasarkan data yang dikutip dari laman BAN-PT, Universitas Mercu Buana mendapatkan peringkat akreditasi B.

Demikian 10 Perguruan Tinggi Swasta terbaik di Yogyakarta versi uniRank.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

AI untuk Kemaslahatan dan Ramah Penyandang Disabilitas

AI untuk Kemaslahatan dan Ramah Penyandang Disabilitas

Tren
Puluhan Penumpang United Airlies Alami Sakit Misterius Saat Terbang, Ini Dugaan Penyebabnya

Puluhan Penumpang United Airlies Alami Sakit Misterius Saat Terbang, Ini Dugaan Penyebabnya

Tren
Kisah Pria yang Menyelam ke Dasar Lautan Selama Satu Dekade untuk Temukan Jasad Istrinya

Kisah Pria yang Menyelam ke Dasar Lautan Selama Satu Dekade untuk Temukan Jasad Istrinya

Tren
Hampir 500.000 Anak di Dunia Meninggal Per Tahun karena Diare, IDAI: Keamanan Pangan Penting

Hampir 500.000 Anak di Dunia Meninggal Per Tahun karena Diare, IDAI: Keamanan Pangan Penting

Tren
Juta, Miliar, Triliun, Apa Sebutan Bilangan Angka di Atasnya?

Juta, Miliar, Triliun, Apa Sebutan Bilangan Angka di Atasnya?

Tren
Penyakit Apa yang Bisa Disembuhkan dengan Kunyit? Berikut 7 Daftarnya

Penyakit Apa yang Bisa Disembuhkan dengan Kunyit? Berikut 7 Daftarnya

Tren
[POPULER TREN] Curhatan Kepala Otorita IKN Tak Digaji 11 Bulan | Manfaat Jalan Kaki Kurang dari 5.000 Langkah

[POPULER TREN] Curhatan Kepala Otorita IKN Tak Digaji 11 Bulan | Manfaat Jalan Kaki Kurang dari 5.000 Langkah

Tren
Jalan Kaki dan Joging, Mana yang Lebih Sehat?

Jalan Kaki dan Joging, Mana yang Lebih Sehat?

Tren
Ilmuwan NASA Membuat Zona Waktu untuk Bulan, Begini Cara Kerjanya

Ilmuwan NASA Membuat Zona Waktu untuk Bulan, Begini Cara Kerjanya

Tren
Viral, Video Embun Upas Muncul di Dieng, Jateng, Ini Kata BMKG

Viral, Video Embun Upas Muncul di Dieng, Jateng, Ini Kata BMKG

Tren
Kasus Ibu Lecehkan Anak Baju Biru di Tangsel, Ahli: Dalang di Balik Tersangka Harus Diungkap

Kasus Ibu Lecehkan Anak Baju Biru di Tangsel, Ahli: Dalang di Balik Tersangka Harus Diungkap

Tren
Pernah Dituduh Plagiat, Berikut 5 Fakta Menarik tentang Teori Relativitas Einstein

Pernah Dituduh Plagiat, Berikut 5 Fakta Menarik tentang Teori Relativitas Einstein

Tren
RUU KIA Disahkan, Begini Aturan Cuti Suami Saat Dampingi Istri Melahirkan

RUU KIA Disahkan, Begini Aturan Cuti Suami Saat Dampingi Istri Melahirkan

Tren
Belum Kembalikan Dana Peserta Rp 567 M, BP Tapera: BPK Nyatakan Selesai

Belum Kembalikan Dana Peserta Rp 567 M, BP Tapera: BPK Nyatakan Selesai

Tren
Respons PDI-P, PKS, PAN, dan PKB soal Mundurnya Kepala Otorita IKN

Respons PDI-P, PKS, PAN, dan PKB soal Mundurnya Kepala Otorita IKN

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com