Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Urutan Lengkap Film Indiana Jones Sesuai Kronologi dan Tahun Rilis

Kompas.com - 30/06/2023, 15:00 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Film waralaba Indiana Jones merilis film kelima berjudul Indiana Jones and the Dial of Destiny pada akhir Juni 2023.

Film ini akan kembali menampilkan akting Harrison Ford sebagai seorang arkeolog bernama Indiana Jones atau akrab disapa Indy.

Rilis pertama kali pada tahun 1981 dengan judul Raiders of the Lost Ark, Dial of Destiny akan menjadi film terakhir dalam waralaba Indiana Jones.

Berikut cara menonton film-film Indiana Jones sesuai urutan kronologi dan tahun perilisannya:

Baca juga: Urutan Nonton Film Transformers Berdasarkan Kronologi dan Tahun Rilis

Urutan perilisan Indiana Jones

Indiana Jones and the Dial of Destiny Indiana Jones and the Dial of Destiny
Selain lima film, Indiana Jones juga sempat memiliki satu serial televisi yang tayang pada awal tahun '90-an.

Dikutip dari IGN, berikut urutan waralaba Indiana Jones sesuai tahun rilisnya:

  1. Raiders of the Lost Ark (1981)
  2. The Temple of Doom (1984)
  3. The Last Crusade (1989)
  4. The Young Indiana Jones Chronicles (TV series: 1992–1996)
  5. The Kingdom of the Crystal Skull (2008)
  6. The Dial of Destiny (2023)

Baca juga: Film Spider-Man: Across the Spider-Verse Dilarang Tayang di Negara Timur Tengah, Apa Penyebabnya?

Urutan kronologi Indiana Jones

Berikut urutan kronologi waralaba Indiana Jones:

The Young Indiana Jones Chronicles (1992-1996)

Meski bukan bagian dari film aslinya, serial ini tetap menceritakan petualangan Indiana usia remaja ke seluruh dunia.

Selama perjalanan, ia bertemu dengan tokoh sejarah kehidupan nyata, termasuk mantan presiden AS Theodore Roosevelt, artis Pablo Picasso, dan gangster terkenal Al Capone.

Serial ini juga menjelaskan latar belakang Indy serta hubungannya dengan sang ayah.

The Temple of Doom (1984)

Dikutip dari Radio Times, perjalanan awal Indiana Jones mengisahkan usahanya membantu sebuah desa di India pada 1935.

Anak-anak penduduk desa diculik oleh sekte yang mencoba mengambil alih dunia menggunakan Batu Sankara suci.

Baca juga: Urutan Lengkap Film Serial The Walking Dead dan Cara Menontonnya

Raiders of the Lost Ark (1981)

Film pertama waralaba ini mengisahkan Indiana Jones yang disewa oleh agen pemerintah untuk menemukan Tabut Perjanjian berisi batu Nabi Musa pada 1936.

Ia harus menghadapi kelompok Nazi yang juga memburu Tabut tersebut karena yakin akan membuat pasukan mereka tidak terkalahkan.

Indiana Jones and the Last Crusade (1989)

Indiana kembali melalui petualangan pada 1938 untuk mencari artefak kuno Cawan Kuno yang konon memiliki kekuatan keabadian.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Pacitan Diguncang Gempa M 5,0 Selasa Pagi, Ini Wilayah yang Merasakannya

Pacitan Diguncang Gempa M 5,0 Selasa Pagi, Ini Wilayah yang Merasakannya

Tren
Analisis Gempa Pacitan M 5,0 Selasa Pagi, Disebabkan Deformasi Batuan di Lempeng Indo-Australia

Analisis Gempa Pacitan M 5,0 Selasa Pagi, Disebabkan Deformasi Batuan di Lempeng Indo-Australia

Tren
Peneliti Ungkap Suara Makhluk Hidup Terbesar di Dunia yang Sudah Berumur 12.000 Tahun

Peneliti Ungkap Suara Makhluk Hidup Terbesar di Dunia yang Sudah Berumur 12.000 Tahun

Tren
Gempa M 5,0 Guncang Pacitan, Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa M 5,0 Guncang Pacitan, Tidak Berpotensi Tsunami

Tren
6 Cara Intermittent Fasting, Metode Diet Isa Bajaj yang Berhasil Turun Berat Badan 12 Kg

6 Cara Intermittent Fasting, Metode Diet Isa Bajaj yang Berhasil Turun Berat Badan 12 Kg

Tren
Sidang SYL: Beli Kado dan Renovasi Rumah Pribadi dari Uang Kementan

Sidang SYL: Beli Kado dan Renovasi Rumah Pribadi dari Uang Kementan

Tren
Rincian Formasi CPNS Sekolah Kedinasan 2024, STAN Terbanyak

Rincian Formasi CPNS Sekolah Kedinasan 2024, STAN Terbanyak

Tren
Pertandingan Indonesia Vs Guinea Disiarkan di RCTI, Kick Off 20.00 WIB

Pertandingan Indonesia Vs Guinea Disiarkan di RCTI, Kick Off 20.00 WIB

Tren
Berawal dari Cabut Gigi, Perempuan Ini Alami Infeksi Mulut hingga Meninggal Dunia

Berawal dari Cabut Gigi, Perempuan Ini Alami Infeksi Mulut hingga Meninggal Dunia

Tren
Ramai soal Kepribadian Kucing Ditentukan oleh Warna Bulunya, Pakar: Tidak Selalu Kucing 'Oren' Barbar

Ramai soal Kepribadian Kucing Ditentukan oleh Warna Bulunya, Pakar: Tidak Selalu Kucing "Oren" Barbar

Tren
8 Suplemen untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh

8 Suplemen untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Tren
Profil Sadiq Khan, Anak Imigran Pakistan yang Sukses Jadi Wali Kota London Tiga Periode

Profil Sadiq Khan, Anak Imigran Pakistan yang Sukses Jadi Wali Kota London Tiga Periode

Tren
Bukan Cuma Olahraga, Lakukan 3 Gerakan Ini untuk Jaga Kesehatan

Bukan Cuma Olahraga, Lakukan 3 Gerakan Ini untuk Jaga Kesehatan

Tren
Apa yang Akan Terjadi pada Tubuh Saat Minum Kopi Sebelum Makan?

Apa yang Akan Terjadi pada Tubuh Saat Minum Kopi Sebelum Makan?

Tren
Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 7-8 Mei 2024

Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 7-8 Mei 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com