Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 PTN yang Buka Jalur Mandiri Pakai Nilai UTBK 2023, Mana Saja?

Kompas.com - 05/05/2023, 20:15 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Dengan begitu, ITB tidak memberikan subsidi biaya pendidikan bagi mahasiswa yang diterima melalui SM ITB.

Peserta yang berkeinginan mengikuti SM ITB dapat memperhatikan komponen yang disyaratkan sebagai berikut.

  • Hasil Ujian Seleksi (daring), Nilai UTBK, dan Nilai Rapor bagi pendaftar ke fakultas/sekolah selain FSRD
  • Hasil Ujian Seleksi (daring), Nilai UTBK, Nilai Rapor dan Hasil Tes Keterampilan Seni Rupa (daring), bagi pendaftar ke FSRD

Informasi lebih lanjut soal SM ITB dapat disimak melalui link ini.

Baca juga: Pertalite Dicampur Minyak Kayu Putih Bikin Irit BBM? Ini Kata Ahli ITB

3. Institut Pertanian Bogor (IPB)

Institut Pertanian Bogor (IPB) memberikan kesempatan bagi peserta SNBT yang belum lolos, untuk mendaftar pada SM IPB.

SM IPB merupakan salah satu penerimaan mahasiswa program sarjana IPB jalur mandiri yang mulai diselenggarakan sejak 2019.

Salah satu cara mengikuti SM ITB adalah peserta yang mengikuti SNBT harus mempunyai skor UTBK 2023.

Namun, IPB juga memfasilitasi peserta untuk mengikuti SM ujian online yang diselenggarakan oleh kampus ini bila mereka tidak menggunakan nilai UTBK 2023.

Pendaftaran SM IPB menggunakan nilai UTBK dibuka pada 2 Mei pukul 15.00 WIB-23 Juni 2023 pukul 12.00.

Nantinya, peserta yang mengikuti SM IPB menggunakan nilai UTBK dikenakan biaya pendaftaran sebesar Rp 300.000.

Informasi lebih lanjut soal SM IPB dapat disimak melalui link ini.

Baca juga: Biaya Kuliah di Binus Tahun Ajaran 2023/2024

4. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)

Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) membuka SM S-1 menggunakan nilai UTBK 2023.

Pendaftaran SM UNY dibuka pada 12 Juni 2023 pukul 08.00 WIB dan ditutup pada 15 Juli 2023 WIB.

Dilansir dari laman UNY, berikut syarat mendaftar SM UNY menggunakan nilai UTBK:

  • Peserta adalah lulusan SMA/MA/SMK atau sederajat dan lulusan Paket C Tahun 2021, 2022, atau 2023 dengan umur maksimal 25 tahun (per 1 Juli 2023) yang mengikuti UTBK-SNBT 2023.
  • Peserta mengunggah bukti kelulusan berupa Ijazah atau SKL atau Surat Keterangan Kelas XII.
  • Peserta yang memilih program studi olahraga atau seni harus memiliki nilai portofolio keterampilan di UTBK-SNBT tahun 2023.
  • Wajib mengunggah portofolio bagi yang memilih program studi bidang seni dan olahraga.

Baca juga: Rincian Biaya Kuliah Hukum di UGM, Undip, Unair, dan Unpad 2023

5. Universitas Padjajaran (Unpad)

Rektor Unpad, Prof. Rina Indiastuti melakukan pertemuan bersama dosen dalam Mapag 2023: Dialog Dosen Bersama Rektor, pada Selasa (3/1/2023).DOK. Unpad Rektor Unpad, Prof. Rina Indiastuti melakukan pertemuan bersama dosen dalam Mapag 2023: Dialog Dosen Bersama Rektor, pada Selasa (3/1/2023).

Halaman:

Terkini Lainnya

Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Bagaimana Cahaya di Tubuh Kunang-kunang Dihasilkan? Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Tren
Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Moeldoko Sebut Tapera Tak Akan Senasib dengan Asabri, Apa Antisipasinya Agar Tak Dikorupsi?

Tren
Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tips Mengobati Luka Emosional, Berikut 6 Hal yang Bisa Anda Lakukan

Tren
Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Profil Francisco Rivera, Pemain Terbaik Liga 1 Musim 2023/2024

Tren
Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Benarkah Pakai Sampo Mengandung SLS dan SLES Bikin Rambut Rontok? Ini Kata Dokter

Tren
Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Tren
Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Tren
Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Tren
KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

Tren
5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

Tren
Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Tren
12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

Tren
Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Tren
Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Tren
Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com