Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apakah Kucing Memiliki Golongan Darah?

Kompas.com - 29/04/2023, 21:15 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Namun, perkawinan kucing dengan golongan darah berbeda ternyata berisiko kematian pada anak kucing setelah lahir. Ini terjadi karena antibodi dari induk yang masuk melalui kolostrum atau susu pertama yang diminum.

Kucing menghasilkan antibodi alami yang disebut alloantibodi. Antibodi ini mampu melawan antigen sel darah merah yang tidak dimiliki atau terhadap golongan darah selain miliknya.

Antibodi yang masuk ke anak kucing itu akan menghancurkan sel darah merahnya. Akibatnya, anak kucing bisa mati.

Baca juga: Beberapa Kucing Memilih Diam dan Jarang Mengeong, Apa Penyebabnya?

Transfusi darah pada kucing

Tidak seperti manusia, kucing tidak memiliki darah universal. Artinya, kucing hanya bisa mentransfusikan darahnya dari atau ke kucing lain yang memiliki golongan darah sama.

Efek samping dari transfusi darah yang tidak sesuai dapat terjadi dalam waktu satu atau dua jam saja. Kucing akan mengalami kerusakan sel darah merah, alergi, demam, atau reaksi graft versus host berupa penolakan zat baru oleh tubuh.

Ketika darah tipe B diberikan kepada penerima golongan A, reaksi yang muncul relatif ringan. Contohnya, kelesuan, denyut jantung cepat, dan pernapasan menjadi pendek dan cepat dalam beberapa menit.

Namun, jika darah tipe A diberikan kepada penerima tipe B, reaksinya lebih parah dan berpotensi fatal.

Transfusi sedikit saja darah yang tidak cocok dapat menyebabkan tanda-tanda yang parah, termasuk hipoventilasi atau sulit bernapas, apnea atau berhenti napas saat tidur, muntah, diare, dan aritmia atau detak jantung yang tidak normal.

Karena itu, kucing harus diperiksa golongan darahnya sebelum transfusi darah. Selain itu, juga dilakukan tes crossmatching berupa mencampurkan antara darah pendonor dan penerima untuk memastikan transfusi aman.

Semua transfusi harus diberikan dengan hati-hati karena potensi efek samping yang mungkin dialami kucing.

Di sisi lain, kucing tidak bisa menerima donor darah dari spesies lain, termasuk manusia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Tren
Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Tren
4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

Tren
5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

Tren
Benarkah Tidak Makan Nasi Bisa Bantu Menurunkan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes?

Benarkah Tidak Makan Nasi Bisa Bantu Menurunkan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes?

Tren
Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tren
PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

Tren
Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Tren
Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

Tren
23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

Tren
5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com