Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Fakta Anak Perwira Polisi Aniaya Mahasiswa | Sosok dan Harta Kekayaan AKBP Achiruddin Hasibuan

Kompas.com - 27/04/2023, 06:17 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah pemberitaan menghiasi laman Tren sepanjang Rabu (26/4/2023).

Informasi seputar anak polisi yang menganiaya mahasiswa di Medan mendominasi pemberitaan.

Pelaku berinisial AH dan merupakan anak AKBP Achiruddin Hasibuan, perwira polisi di Polda Sumatera Utara (Sumut).

AH menganiaya mahasiswa bernama Ken Admiral.

Selain terkait penganiayaan anak perwira polisi, informasi seputar pemutihan pajak kendaraan di Jawa Tengah, hingga penyebab kasus Covid-19 lampaui 1.000 usai lebaran juga menarik perhatian publik.

Baca juga: 8 Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran 2023, Lulus Bisa Jadi CPNS

Berikut berita terpopuler di laman Tren sepanjang Rabu (26/4/2023) hingga Kamis (27/4/2023) pagi:

1. Fakta video viral anak perwira polisi aniaya mahasiswa

Media sosial dihebohkan dengan video viral anak polisi yang menganiaya mahasiswa.

Pelaku berinsial AH diketahui merupakan anak AKBP Achiruddin Hasibuan, perwira polisi di Polda Sumatera Utara (Sumut).

AH diduga menganiaya mahasiswa bernama Ken Admiral.

Informasi selengkapnya soal fakta di balik kasus penganiayaan di atas dapat disimak pada berita berikut:

6 Fakta Video Viral Anak Perwira Polisi Aniaya Mahasiswa di Medan

2. Pemutihan pajak kendaraan Jateng 2023 sudah dibuka

Pemprov Jawa Tengah melalui Badan Pengelola Pendapatan Daerah (Bapeda) mengadakan program pemutihan pajak kendaraan mulai Rabu (26/5/2023).

Program keringanan pajak daerah tersebut berdasarkan Peraturan Gubernur Nomor 9 Tahun 2023.

Keringanan tersebut mulai dari pemutihan bea balik nama hingga pembebbasan sanksi administrasi.

Informasi selengkapnya soal pemutihan pajak kendaraan Jateng 2023 dapat disimak pada berita berikut:

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com