Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Sebelum Mudik Lebaran

Kompas.com - 15/04/2023, 15:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Farid Firdaus

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Mudik sudah menjadi tradisi masyarakat di Indonesia untuk merayakan hari raya Idul Fitri bersama keluarga di kampung halaman.

Salah satu moda transportasi yang banyak digunakan saat mudik adalah mobil pribadi.

Sebelum melakukan perjalanan mudik Lebaran, perlu untuk mengecek berbagai komponen mobil.

Hal itu untuk memastikan kesiapan mobil agar perjalanan mudik nyaman dan aman.

Lantas, apa saja komponen mobil yang perlu dicek sebelum mudik?

Baca juga: Penerapan One Way, Contraflow, dan Ganjil Genap Arus Mudik Lebaran 2023 di Tol Trans-Jawa, Simak Jadwal dan Lokasinya

8 komponen mobil yang perlu dicek sebelum mudik

Dikutip dari berbagai sumber, berikut setidaknya 8 komponen mobil yang sebaiknya dicek terlebih dahulu sebelum melakukan perjalanan jauh mudik Lebaran 2023:

  1. Sabuk dan selang radiator
  2. Ban
  3. Rem
  4. Wiper
  5. Oli mesin
  6. Cairan mobil
  7. Aki
  8. Lampu.

Berikut penjelasannya:

1. Sabuk dan selang radiator

Dilansir dari motorbiscuit, sabuk dan selang radiator adalah komponen penting yang sebaiknya diperiksa sebelum lakukan perjalanan jauh.

Biasanya sabuk akan terlepas atau rusak jika tidak dicek secara berkala. Sedangkan selang radiator akan rusak atau aus karena panas yang terjadi padanya.

Baca juga: Persiapan Mudik Membawa Bayi, Perhatikan Hal Berikut!

2. Ban

Ban adalah satu-satunya bagian mobil yang menghubungkannya ke tanah, hingga ini sangat memengaruhi kelancaran perjalanan.

Pastikan tekanan angin di dalam ban sudah baik dan periksa ban itu sendiri masih tebal atau sudah tipis.

Jika sudah tipis, ban aku terasa licin dan sulit dikendalikan. Sehingga, sebaiknya ganti ban baru yang lebih tebal.

3. Rem

Rem mobil berupa bantalan rem yang berada di belakang velg masing-masing roda.

Sebaiknya, periksa ketebalan dari bantalan rem tersebut. Jika sudah menipis, sebaiknya diganti dengan yang lebih tebal atau baru.

Jika bantalan rem sudah menipis, daya cengkeramnya pun sudah menipis dan bantalan bisa saja patah.

Baca juga: Persiapan Mudik Lebaran, Simak Tips agar Tak Sakit

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jelang Puncak Haji, Bus Shalawat Sementara Setop Layani Jemaah

Jelang Puncak Haji, Bus Shalawat Sementara Setop Layani Jemaah

Tren
Bikin Ilmuwan Bingung, Ini 13 Misteri Alam Semesta yang Belum Terpecahkan

Bikin Ilmuwan Bingung, Ini 13 Misteri Alam Semesta yang Belum Terpecahkan

Tren
Mungkinkah 'Psywar' Penonton Pengaruhi Hasil Akhir Pertandingan Sepak Bola?

Mungkinkah "Psywar" Penonton Pengaruhi Hasil Akhir Pertandingan Sepak Bola?

Tren
Asal-usul Nama Borneo, Sebutan Lain dari Pulau Kalimantan

Asal-usul Nama Borneo, Sebutan Lain dari Pulau Kalimantan

Tren
Jokowi Beri Izin Tambang, NU Gercep Bikin PT tapi Muhammadiyah Emoh Tergesa-gesa

Jokowi Beri Izin Tambang, NU Gercep Bikin PT tapi Muhammadiyah Emoh Tergesa-gesa

Tren
Kronologi Bos Rental Mobil Asal Jakarta Dikeroyok Warga hingga Tewas di Pati

Kronologi Bos Rental Mobil Asal Jakarta Dikeroyok Warga hingga Tewas di Pati

Tren
Nilai Tes Ulang Rekrutmen BUMN Lebih Rendah dari yang Pertama, Masih Berpeluang Lolos?

Nilai Tes Ulang Rekrutmen BUMN Lebih Rendah dari yang Pertama, Masih Berpeluang Lolos?

Tren
Pemerintah Tetapkan Idul Adha 1445 H Jatuh pada Senin 17 Juni 2024

Pemerintah Tetapkan Idul Adha 1445 H Jatuh pada Senin 17 Juni 2024

Tren
Teka-teki Penguntitan Jampidsus yang Belum Terjawab dan Kemunculan Drone di Atas Gedung Kejagung

Teka-teki Penguntitan Jampidsus yang Belum Terjawab dan Kemunculan Drone di Atas Gedung Kejagung

Tren
Viral Video Sekuriti Plaza Indonesia Disebut Pukuli Anjing Penjaga, Ini Kata Pengelola dan Polisi

Viral Video Sekuriti Plaza Indonesia Disebut Pukuli Anjing Penjaga, Ini Kata Pengelola dan Polisi

Tren
Tiket KA Blambangan Ekspres Keberangkatan mulai 18 Juni 2024 Belum Bisa Dipesan, Ini Alasannya

Tiket KA Blambangan Ekspres Keberangkatan mulai 18 Juni 2024 Belum Bisa Dipesan, Ini Alasannya

Tren
Panglima Sebut TNI Bukan Lagi Dwifungsi tapi Multifungsi ABRI, Apa Itu?

Panglima Sebut TNI Bukan Lagi Dwifungsi tapi Multifungsi ABRI, Apa Itu?

Tren
Beredar Uang Rupiah dengan Cap Satria Piningit, Bolehkah untuk Bertransaksi?

Beredar Uang Rupiah dengan Cap Satria Piningit, Bolehkah untuk Bertransaksi?

Tren
Laporan BPK: BUMN Indofarma Terjerat Pinjol, Ada Indikasi 'Fraud'

Laporan BPK: BUMN Indofarma Terjerat Pinjol, Ada Indikasi "Fraud"

Tren
5 Perempuan Pertama di Dunia yang Menjadi Kepala Negara, Siapa Saja?

5 Perempuan Pertama di Dunia yang Menjadi Kepala Negara, Siapa Saja?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com