Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Pertanyaan Kuasa Hukum Sambo ke Keluarga Brigadir J yang Disorot Publik

Kompas.com - 02/11/2022, 12:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

”Saudara penasihat hukum, apa hubungannya dengan perkara ini? Kalau ada kaitannya dengan perkara yang didakwakan kepada para terdakwa ya silakan, tetapi kalau tidak ya tidak perlu,” kata Hakim.

Teguran ini disambut riuh penonton di ruang sidang.

Jaksa penuntut umum juga keberatan dengan Sarmauli. Menurutnya penasihat hukum seharusnya hanya mengacu pada pokok perkara yang didakwakan dalam surat dakwaan bukan melenceng ke hal lain.

Baca juga: Sambo: Kalau Penyidik Berpihak, Saya dan Istri Tak Mungkin di Sini

3. Mengulang pertanyaan

Kuasa Hukum Putri Candrawathi, Febri Diansyah juga sempat disemprot JPU karena mengulang pertanyaan saat menanyai Vera.

Dirinya menanyakan apakah pada saat komunikasi tanggal 21 Juni, dengan Brigadir J menyampaikan dirinya mendapat ancaman.

“Kami ingin mendapatkan jawaban yang lebih clear apakah pada video call pada 21 Juni tersebut ada ancaman pembunuhan yang disampaikan oleh almarhum Yosua pada saudari saksi,” kata Febri.

Hakim pun lalu mengingatkan Febri agar tidak mengulangi pertanyaan yang sudah hakim tanyakan.

“Tadi sudah dijelaskan tidak ada pada tanggal 21 Juni, jangan diulang lagi sesuatu yang sudah ditanyakan,” kata Wahyu Iman Santosa.

Sejumlah hadirin sidang pun kemudian menyorak. Selanjutnya, Febri gantian disemprot oleh JPU di pertanyaan selanjutnya.

“Kembali pada peristiwa tangggal 7 Juli 2022 apakah saudara saksi pernah menghubungi almarhum di tanggal tersebut” tanya Febri.

“Tidak, dia menelpon saya lebih dulu,” jawab Vera

“Berarti menghubungi melalui WhatsApp call atau video call,” tanya Febi lebih lanjut.

Selanjutnya Jaksa Penuntut Umum pun menyampaikan keberatannya.

“Kami keberatan karena Febri Diansyah selalu menyimpulkan dan membuat asumsi-asumsi sendiri Yang Mulia,” kata JPU.

Baca juga: Sambo Berkeras Motif Habisi Brigadir J karena Istri Dilecehkan, Pakar: Harus Dibuktikan, Bukan Imajinasi

4. Menanyakan apakah orang tua tinggal serumah atau tidak

Selanjutnya pernyataan yang dilontarkan kuasa hukum Sambo Arman Hanis saat orang tua Brigadir J ditampilkan sebagai saksi dalam persidangan.

Halaman:

Terkini Lainnya

Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Tren
6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

Tren
Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Tren
Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Tren
Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Tren
Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Tren
Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Tren
Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Tren
Mengenal 'Bamboo School' Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Mengenal "Bamboo School" Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Tren
Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Tren
Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Tren
Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Tren
Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com