Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penjelasan BCA soal Penjemputan Kucing Menggunakan Mobil Kepala Cabang

Kompas.com - 25/08/2022, 10:25 WIB
Retia Kartika Dewi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Saat dikonfirmasi, pengunggah menceritakan bahwa kejadian tersebut dialami oleh adiknya yang bekerja di BCA Muara Karang, Jakarta Utara.

"Jadi adek gue kerja di BCA. Di kantor cabang adek gue tuh ada kucing suka nongkrong. Biasa deh mangkal depan kantor atau tidur di motor yang parkir," ujar Valencia.

Pada suatu hari, kepala layanan meminta tolong satpam untuk mengusir kucing yang mangkal depan kantor BCA tersebut.

Nah di hari yang sama, nasabah yang selalu memberi makan kucing itu juga datang ke BCA.

Setelah dicari-cari tidak ketemu, nasabah pun menanyakan kehadiran kucing liar tersebut kepada satpam BCA.

"Pas tahu kucingnya diusir, nasabahnya sedih. Nanya diusir siapa," sambungnya.

Baca juga: Ancaman Hukuman Brigjen NA, Perwira Tinggi TNI Terduga Pelaku Penembakan Sejumlah Kucing

Satpam pun meneruskan informasi itu kepada kepala layanan BCA Muara Karang bahwa kucing tersebut dicari oleh salah satu nasabahnya.

"Akhirnya si meng dijemput pake mobil kepala cabang sama kepala layanan dan satpam di siang bolong. (Kucing) ketemu 1 km dari kantor. Dibawa balik ke kantor cabang," ungkap Valencia.

Setelah empat tahun berlalu, diketahui bahwa kucing tersebut kini sudah tak lagi berkeliaran di sekitar BCA Muara Karang.

"Infonya, sekarang si kucing udah enggak mangkal di sana sih. Enggak tahu antara dia nemu tempat mangkal baru atau gimana," lanjut Valencia.

Sebagai tambahan informasi, Valencia mengatakan bahwa nasabah yang peduli dengan kucing tersebut bukanlah nasabah BCA Prioritas.

"Bukan nasabah prioritas kalau kata adik gue," sambungnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Tren
Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Tren
Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Tren
Ramai soal Video WNA Sebut IKN 'Ibukota Koruptor Nepotisme', Jubir OIKN: Bukan di Wilayah IKN

Ramai soal Video WNA Sebut IKN "Ibukota Koruptor Nepotisme", Jubir OIKN: Bukan di Wilayah IKN

Tren
Pos Indonesia Investasi Robot untuk Efisiensi Gaji, Ekonom: Perlu Analisis Lagi

Pos Indonesia Investasi Robot untuk Efisiensi Gaji, Ekonom: Perlu Analisis Lagi

Tren
Jawaban Anies soal Isu Duet dengan Kaesang, Mengaku Ingin Fokus ke Koalisi

Jawaban Anies soal Isu Duet dengan Kaesang, Mengaku Ingin Fokus ke Koalisi

Tren
Denmark Tarik Peredaran Mi Samyang karena Terlalu Pedas, Bagaimana dengan Indonesia?

Denmark Tarik Peredaran Mi Samyang karena Terlalu Pedas, Bagaimana dengan Indonesia?

Tren
Lolos SNBT 2024, Apakah Boleh Tidak Diambil? Ini Penjelasannya

Lolos SNBT 2024, Apakah Boleh Tidak Diambil? Ini Penjelasannya

Tren
Daftar PTN yang Menerima KIP Kuliah Jalur Mandiri, Biaya Studi Bisa Gratis

Daftar PTN yang Menerima KIP Kuliah Jalur Mandiri, Biaya Studi Bisa Gratis

Tren
KAI Kembali Operasikan KA Mutiara Timur, sampai Kapan?

KAI Kembali Operasikan KA Mutiara Timur, sampai Kapan?

Tren
Ramai soal La Nina Penyebab Hujan Turun Saat Musim Kemarau? Ini Penjelasan BMKG

Ramai soal La Nina Penyebab Hujan Turun Saat Musim Kemarau? Ini Penjelasan BMKG

Tren
Pulang Rawat Inap atas Permintaan Sendiri Tak Dijamin BPJS Kesehatan

Pulang Rawat Inap atas Permintaan Sendiri Tak Dijamin BPJS Kesehatan

Tren
Menko PMK Usul Korban Judi Online Jadi Penerima Bansos, Apa Alasannya?

Menko PMK Usul Korban Judi Online Jadi Penerima Bansos, Apa Alasannya?

Tren
Termasuk Infeksi yang Sangat Menular, Apa Itu Penyakit Difteri?

Termasuk Infeksi yang Sangat Menular, Apa Itu Penyakit Difteri?

Tren
Syarat dan Cara Mengurus KTP Hilang ke Kantor Dukcapil

Syarat dan Cara Mengurus KTP Hilang ke Kantor Dukcapil

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com