Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rincian Harga Sepatu Fulsal Specs

Kompas.com - 17/08/2022, 17:26 WIB
Taufieq Renaldi Arfiansyah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Specs merupakan salah satu brand lokal Indonesia yang memproduksi berbagai perlengkapan olahraga.

Salah satu produk andalan Specs adalah sepatu olahraga yang mereka produksi.

Sepatu olahraga yang Specs produksi beragam mulai dari sepak bola, running, dan futsal. 

Produksi sepatu Specs disebutkan 100 persen bahannya berasal dari Indonesia.

Tidak hanya digunakan masyarakat umum, sepatu Specs juga turut digunakan oleh para atlet untuk bertanding, salah satunya pemain Timnas Futsal Indonesia.

Baca juga: Harga Sepatu Converse

Lantas, berapakah harga dari sepatu futsal Specs?

Hargas sepatu fultsal Specs

Sepatu Specs memiliki harga yang relatif terjangkau dibandingkan dengan brand-brand terkenal dari luar negeri.

Masyarakat yang tertarik membeli sepatu futsal Specs dapat melakukan pembelian di laman resmi Specs.

Selain itu juga dapat didapatkan melalui toko sepatu olahraga terdekat di kota Anda.

Baca juga: Manfaat Kulit Pisang, Bahan Kudapan hingga Alat Membersihkan Sepatu


Berikut adalah informasi harga sepatu futsal Specs:

  • Specs Reacto Blitz Pro GA22 In-Jong Indische: Rp 699.800
  • Specs Lihgtspeed 3 GA22 In-Jong Indische: Rp 699.800
  • Specs LS Omega In Meta Crush Pack: Rp 579.800
  • Specs Metasala Nativ 3: Rp 479.800-499.800
  • Specs Hyperchaos In Meta Crush Pack: Rp 529.800
  • Specs LS Omega Runtuboy: Rp 599.800
  • Specs LS Ultra In Meta Crush Pack: Rp 579.800
  • Specs Lightspeed 3 In Meta Crush Pack: Rp 599.800
  • Specs Elevation Zero: Rp 329.800
  • Specs Metasala Maverick: Rp 449.800
  • Specs Hyperchaos: Rp 499.800
  • Specs Accelerator Alpha Pro: Rp 579.800
  • Specs Accelerator Alpha Elit: Rp 799.800
  • Specs LS Etnis: Rp 549.800
  • Specs Lightspeed 3: Rp 579.800
  • Specs Metasala Rival III Stereoflow: Rp 649.800
  • Specs Accelerator Lightspeed 3LX Elite: Rp 799.800
  • Specs Reacto Blitz Elite: Rp 749.800
  • Specs Lightrayz: Rp 429.800
  • Specs Swervo Hydra Marble Pro: Rp 549.800
  • Specs Genesis: Rp 499.800

Informasi lengkap sepatu futsal Specs dapat diakses melalui link ini.

Baca juga: Apakah Pakaian dan Sepatu Bisa Membawa Virus Corona ke Rumah?

Produk Specs spesial edition

Sejumlah pesepak bola nasional hadir dalam peluncuran varian terbaru sepatu Specs di Terrace Senayan, 4 Juni 2018. MALVIN PRADHIPTA Sejumlah pesepak bola nasional hadir dalam peluncuran varian terbaru sepatu Specs di Terrace Senayan, 4 Juni 2018.

Pada 2019, Specs telah merilis sepatu futsal Special Edition Series dengan desain futuristik.

Series tersebut yakni "Silverpack" dengan hanya tersedia eksklufif di toko Fisik Football dan Fisik Sport di seluruh Indonesia.

Series Silverpack terdiri dari tiga jenis sepatu, yaitu Swervo Dynamite, Accelerator Elevation 19, dan Stardus 19.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com