Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran pada April 2022, Mana Saja?

Kompas.com - 31/03/2022, 07:30 WIB
Retia Kartika Dewi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pemerintah resmi mengumumkan pembukaan dan pendaftaran Sekolah Kedinasan pada April 2022.

Pengumuman pendaftaran ini telah ditunggu-tunggu masyarakat, terutama bagi mereka lulusan SMA/sederajat yang ingin melanjutkan pendidikan.

Dilansir dari situs dikdin.bkn.go.id, dijelaskan mengenai Jadwal Penerimaan Calon Mahasiswa dan Taruna 2022.

  • Pengumuman pendaftaran: 1-8 April 2022
  • Pendaftaran: 9-30 April 2022
  • Ujian SKD: Mei-Juni 2022
  • Seleksi lanjutan: diatur oleh masing-masing sekolah kedinasan

Seperti diketahui, jadwal tersebut bersifat tentatif atau masih dapat mengalami perubahan sewaktu-waktu.

Baca juga: 8 Sekolah Kedinasan, Lulus Bisa Jadi CPNS hingga Biaya Pendidikan Gratis

8 sekolah kedinasan yang buka pendaftaran 9 April 2022

Sementara itu, ada sejumlah sekolah kedinasan yang bisa didaftarkan dalam seleksi tahun 2022.

Sekolah-sekolah ini merupakan politeknik yang didirikan oleh instansi pemerintah, baik badan maupun kementerian.

Oleh karena itu, sekolah kedinasan menjadi daya tarik karena lulusannya bisa menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).

Berikut 8 sekolah kedinasan yang buka pendaftaran pada 9 April 2022:

1. Kementerian Keuangan atau Politeknik Keuangan Negara Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (PKN STAN).

Dikutip dari Kompas.com, Sabtu (12/3/2022), berikut ini tahapan registrasinya:

  • Pendaftaran di Portal SSCASN.
  • Klik portal SPMB PKN STAN.
  • Masukkan nilai rapor per semester untuk lulusan tahun ini.
  • Pilih lokasi seleksi lanjutan.
  • Pilih program studi.
  • Simpan dan kunci data.
  • Lakukan pembayaran.

Informasi lebih lanjut bisa disimak di laman https://www.pknstan.ac.id/

Baca juga: Syarat dan Prosedur Pengangkatan CPNS Jadi PNS

2. Badan Pusat Statistik atau Sekolah Tinggi Ilmu Statistik (STIS)

Politeknik Statistika STIS (Sekolah Tinggi Ilmu Statistik) Dok. STIS Politeknik Statistika STIS (Sekolah Tinggi Ilmu Statistik)

Dikutip dari situs resmi SPMB Politeknik Statistika STIS, disebutkan sistem seleksi pendaftaran STIS pada 2021 dilakukan secara tiga tahap untuk ikatan dinas.

  • Tahap I: Seleksi Kompetensi Dasar, menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT) diselenggarakan oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) berkoordinasi dengan Politeknik Statistika STIS.
  • Tahap II: Matematika dan Psikotes, menggunakan sistem Ujian Masuk Berbasis Komputer.
  • Tahap III: Kesehatan dan Kebugaran.

Informasi lebih lanjut bisa disimak di laman https://spmb.stis.ac.id/.

3. Badan Siber dan Sandi Negara atau Politeknik Siber dan Sandi Negara (SSN)

Dikutip dari laman resmi Polteknik SSN, ada enam tahapan seleksi pendaftaran Poltek SSN.

  • Seleksi Administrasi melalui website https://dikdin.bkn.go.id
  • Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
  • Seleksi Akademik
  • Seleksi Kesehatan dan Kesamaptaan
  • Seleksi Psikologi dan Wawancara Clearence Test serta Mental Ideologi (CT/MI)
  • Pantukhir (Pemantauan Terakhir)

Informasi lebih lanjut bisa mengakses situs https://poltekssn.ac.id/.

Baca juga: Biaya Kuliah Unpad Jalur SNMPTN-SBMPTN Terbaru 2022

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

4 Fakta Pemadaman Listrik Berhari-hari di Sejumlah Wilayah Sumatera

4 Fakta Pemadaman Listrik Berhari-hari di Sejumlah Wilayah Sumatera

Tren
Haechan-Johnny NCT dan Heechul Suju Dituduh Terlibat Prostitusi, Ini Bantahan Agensi

Haechan-Johnny NCT dan Heechul Suju Dituduh Terlibat Prostitusi, Ini Bantahan Agensi

Tren
Profil Shaun Evans, Wasit Pertandingan Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Profil Shaun Evans, Wasit Pertandingan Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Tren
Mengenal Penyakit Gondongan, Berikut Penyebab dan Gejala yang Perlu Anda Waspadai

Mengenal Penyakit Gondongan, Berikut Penyebab dan Gejala yang Perlu Anda Waspadai

Tren
Kerap Menimbulkan Rasa Sakit, Apakah Gigi Bungsu Harus Dicabut?

Kerap Menimbulkan Rasa Sakit, Apakah Gigi Bungsu Harus Dicabut?

Tren
Gula Darah Tinggi meski Tidak Menderita Diabetes, Apakah Perlu Khawatir?

Gula Darah Tinggi meski Tidak Menderita Diabetes, Apakah Perlu Khawatir?

Tren
Teknologi Geospasial untuk Kota Cerdas IKN

Teknologi Geospasial untuk Kota Cerdas IKN

Tren
Kapan Idul Adha 2024? Ini Menurut Pemerintah, Muhammadiyah, dan NU

Kapan Idul Adha 2024? Ini Menurut Pemerintah, Muhammadiyah, dan NU

Tren
PLN Ungkap Penyebab Listrik Sumatera Berhari-hari Padam, Warga Rugi Jutaan Rupiah

PLN Ungkap Penyebab Listrik Sumatera Berhari-hari Padam, Warga Rugi Jutaan Rupiah

Tren
Alasan Muhammadiyah Alihkan Dana Simpanannya dari BSI ke Bank Lain

Alasan Muhammadiyah Alihkan Dana Simpanannya dari BSI ke Bank Lain

Tren
Pakar Teknologi Klaim Temukan MH370 di Hutan Kamboja via Google Maps, Ini Faktanya

Pakar Teknologi Klaim Temukan MH370 di Hutan Kamboja via Google Maps, Ini Faktanya

Tren
Kronologi Kompleks Kejagung Diduga Diintai Drone, Selang 2 Minggu Jampidsus Dibuntuti Densus 88

Kronologi Kompleks Kejagung Diduga Diintai Drone, Selang 2 Minggu Jampidsus Dibuntuti Densus 88

Tren
Cerita Para Pemilik Tapera, Pencairan Sulit, Selalu Diminta Menunggu, Perhitungannya Pun Tak Jelas

Cerita Para Pemilik Tapera, Pencairan Sulit, Selalu Diminta Menunggu, Perhitungannya Pun Tak Jelas

Tren
10 Gejala Malaria yang Perlu Anda Waspadai, Salah Satunya Nyeri Otot

10 Gejala Malaria yang Perlu Anda Waspadai, Salah Satunya Nyeri Otot

Tren
Pertandingan Indonesia Vs Irak Hari Ini, Pukul Berapa?

Pertandingan Indonesia Vs Irak Hari Ini, Pukul Berapa?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com