Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perubahan Fisik dan Perilaku pada Kucing Hamil

Kompas.com - 06/11/2021, 16:30 WIB
Inten Esti Pratiwi

Penulis

KOMPAS.com - Ketika kucing betina Anda terlihat sering didatangi kucing jantan, besar kemungkinan kucing Anda akan hamil dalam waktu dekat.

Namun kehamilan ini baru bisa dipastikan jika sudah terjadi tanda-tanda atau ciri-ciri kehamilan yang cukup kentara.

Layaknya manusia, kehamilan pada kucing pun disertai banyak ciri dan tanda. Baik perubahan perilaku, perubahan bentuk tubuh dan perubahan kebiasaan.

Gejala dan tanda kehamilan pada kucing ini akan terlihat jelas ketika memasuki masa tiga minggu setelah musim kawin berlangsung.

Kehamilan pada kucing akan berlangsung selama 64 hingga 63 hari, atau kurang lebih selama 9 minggu lamanya.

Baca juga: Mengenal Akar Kucing, Tanaman Liar yang Disukai Kucing

Perubahan fisik pada kucing hamil

Ilustrasi kucing hamil.PIXABAY/ABUBIBOLABU Ilustrasi kucing hamil.
Melansir dari The Spruce Petsperubahan fisik adalah tanda yang paling kentara yang bisa Anda cermati dari sebuah kehamilan kucing.

Tanda-tanda itu bisa berupa:

1. Perubahan warna puting

Ada pembengkakan pada puting dengan warna yang lebih merah atau pink cerah. Perubahan warna pada puting kucing ini adalah tanda awal kehamilan yang paling jelas.

2. Napsu makan meningkat

Kucing yang hamil akan memiliki napsu makan yang meningkat beberapa kali lipat dibanding biasanya.

3. Bertambah gendut

Karena kucing hamil doyan makan, maka tubuhnya pun akan semakin besar dan gendut. Area perut juga akan semakin membesar seiring pertumbuhan janin-janin yang ada di dalamnya.

4. Muntah

Kucing juga bisa mengalami morning sickness dengan ciri kentara sering memuntahkan makanannya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

Tren
Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Tren
Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Tren
Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Tren
Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Tren
Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Tren
Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Tren
Jadwal Puasa Zulhijah, Tarwiyah, dan Arafah Jelang Idul Adha 2024

Jadwal Puasa Zulhijah, Tarwiyah, dan Arafah Jelang Idul Adha 2024

Tren
Profil Ilham Habibie, Direkomendasikan Maju Pilkada Jabar oleh Nasdem

Profil Ilham Habibie, Direkomendasikan Maju Pilkada Jabar oleh Nasdem

Tren
Curhat Jokowi, Mengaku Bingung Saat Cari Tempat Makan di IKN

Curhat Jokowi, Mengaku Bingung Saat Cari Tempat Makan di IKN

Tren
Benarkah Jokowi Melarang Kaesang Maju Pilkada Jakarta 2024?

Benarkah Jokowi Melarang Kaesang Maju Pilkada Jakarta 2024?

Tren
Deretan Jenderal Polisi yang Duduki Jabatan Sipil 2024, Terbaru Irjen Risyapudin Nursin

Deretan Jenderal Polisi yang Duduki Jabatan Sipil 2024, Terbaru Irjen Risyapudin Nursin

Tren
Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Tren
Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com