Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal dan Link Live Streaming Pembukaan PON XX Papua

Kompas.com - 02/10/2021, 11:30 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Opening ceremony atau upacara pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua akan digelar di Stadion Lukas Enembe, Jayapura.

Ratusan hingga ribuan atlet Tanah Air berbondong-bondong mengikuti ajang perlombaan yang diadakan setiap empat tahun sekali ini.

PON yang pertama kali digelar pada tahun 1969, sekarang sudah mencapai penyelenggaraannya yang ke-20.

PON XX Papua sebenarnya sudah digelar sejak beberapa hari lalu, dengan mempertandingkan berbagai cabang olahraga.

Baca juga: Jokowi Akan Buka PON XX dan Resmikan Arena Olahraga di Papua Hari Ini

Jadwal pembukaan PON XX Papua

Diberitakan Kompas.com, Sabtu (2/10/2021), Presiden Joko Widodo (Jokowi) dijadwalkan untuk membuka perhelatan akbar olahraga nasional ini.

Pembukaan PON Papua akan digelar hari ini, Sabtu (2/10/2021) di Stadion Lukas Enembe, Papua mulai pukul 19.00 WIT atau 17.00 WIB.

Sederet artis dan musisi Indonesia pun akan mengisi acara opening ceremony ini.

Beberapa saluran televisi akan menayangkan secara langsung upcara pembukaan PON XX Papua.

Link live streaming pembukaan PON XX Papua

Pembukaan PON Papua akan ditayangkan di TVRI, Kompas TV, iNews, Metro TV, GTV, MNC TV, MNC Vision, dan RCTI+.

Kanal YouTube Sekretariat Presiden juga akan menayangkan secara langsung pembukaan PON XX Papua.

Tayangan langsung akan dimulai pada pukul 17.00 WIB.

Berikut link live streaming pembukaan PON XX Papua:

Baca juga: Link Download Twibbon Hari Batik Nasional 2 Oktober 2021

Jaminan keamanan

Panglima TNI dan Kapolri tengah berada di Stadion Lukas Enembe, untuk memimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan PON XX 2021, Jayapura, Papua, Rabu (29/9/2021)Dok Humas Polda Papua Panglima TNI dan Kapolri tengah berada di Stadion Lukas Enembe, untuk memimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan PON XX 2021, Jayapura, Papua, Rabu (29/9/2021)

Jelang pembukaan PON Papua, Tentara Nasional Indonesia (TNI) menegaskan jaminan keamanan dengan mengerahkan ribuan prajurit TNI.

Dibaritakan Antara, 26 September 2021, hal itu untuk mendukung Polri dalam mengamankan seluruh obyek vital serta acara pembukaan pesta olahraga multi cabang ini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

Tren
5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: 'Track Record' Baik

Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: "Track Record" Baik

Tren
Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Tren
Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Tren
Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Tren
Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Tren
Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Tren
Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Tren
Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Tren
Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Tren
Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com