Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

11 Makanan Manusia yang Aman Dikonsumsi Kucing

Kompas.com - 20/08/2021, 16:32 WIB
Muhamad Syahrial

Penulis

Sumber Kompas.com

Kucing secara alami menyukai sayuran hijau, termasuk bayam. Sayuran ini mengandung cukup banyak vitamin yang bermanfaat untuk kucing.

Meski begitu, hindari memberi bayam kepada kucing dengan masalah ginjal atau kandung kemih, karena sayuran ini mengandung kalsium dan vitamin tingkat tinggi lainnya yang dapat memperburuk kondisinya.

5. Apel

Berikan apel organik tanpa kulit kepada kucing. Selain itu, jangan lupa untuk membuang bijinya terlebih dahulu karena mengandung sianida.

6. Pisang

Pisang tidak beracun bagi kucing tetapi sulit dicerna karena kandungan seratnya yang tinggi. Pisang juga mengandung potasium dalam jumlah besar.

Pisang pun tinggi gula, jadi jika menawarkan pisang kepada, berikan dalam jumlah yang sedikit.

Baca juga: Alasan Mengapa Kucing Belang Tiga Jarang Berjenis Kelamin Jantan

7. Semangka

Semangka tanpa biji boleh diberikan dan biasanya disukai oleh kebanyakan kucing. Semangka adalah camilan yang baik untuk kucing yang dehidrasi.

Akan tetapi, kucing yang mengidap diabetes atau sensitif terhadap gula dalam jumlah banyak sebaiknya tidak diberikan makanan manis seperti semangka karena kandungan gulanya yang tinggi.

8. Jagung

Jagung sering digunakan sebagai bahan dasar makanan hewan seperti anjing dan kucing. Beberapa kucing pun terkadang menyukai potongan kecil keripik jagung.

9. Ikan

Beberapa jenis ikan yang bagus untuk kucing antara lain salmon, trout, herring, makarel, tuna, dan whitefish.

10. Daging

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com