Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hampir 2 Juta Pelamar CASN, Ini 10 Instansi Paling Banyak dan Sepi Peminat

Kompas.com - 17/07/2021, 20:25 WIB
Maya Citra Rosa

Penulis

KOMPAS.com - Pendaftaran seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) tahun 2021 ini hampir menyentuh 2 juta pendaftar.

Pendaftaran yang masih dibuka hingga 21 Juli 2021 yang dapat diakses melalui resmi BKN www.sscasn.bkn.go.id.

Badan Kepegawaian Negara (BKN) hingga Selasa (13/7/2021) jumlah pelamar yang mendaftar di laman SSCASN sebanyak 1,9 juta lebih.

Sementara pelamar CPNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) yang telah menyelesaikan pendaftaran sebanyak 924.379 orang.

"Hai #Sobat BKN, berikut update pelamar sampai dengan 13-7-2021 Pukul 13.31.00 WIB, mengisi formulir 1.930.056, sudah submit 924.379," tulis admin melalui keterangan tertulis di akun Facebook Resmi BKN dikutip dari Kompas.com.

Baca juga: 10 Instansi CPNS 2021 yang Paling Diminati dan Sepi Peminat

Berikut ini 10 instansi yang paling banyak pelamar

1. Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia 283.282 pelamar.

2. Kementerian Perhubungan 70.665 pelamar.

3. Kejaksaan Agung 66.704 pelamar.

4. Kementerian Pendidikan Kebudayaan 39.094 pelamar.

5. Pemerintah Provinsi Jawa Timur 25.351 pelamar.

6. Pemerintah Provinsi Jawa Barat 23.401 pelamar.

7. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta 22.535 pelamar.

8. Kementerian Kesehatan 17.790 pelamar.

9. Kementerian Pertanian 15.436 pelamar.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Pemadanan NIK Jadi NPWP, Ini yang Perlu Dipahami

Pemadanan NIK Jadi NPWP, Ini yang Perlu Dipahami

Tren
Usai Gelar Pesta Pranikah Mewah Anaknya, Mukesh Ambani Tak Lagi Jadi Orang Terkaya Asia

Usai Gelar Pesta Pranikah Mewah Anaknya, Mukesh Ambani Tak Lagi Jadi Orang Terkaya Asia

Tren
Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

Tren
Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Tren
Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Tren
Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Tren
Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Tren
Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Tren
Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Tren
Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Tren
Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Tren
Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Tren
8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com