Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara dan Syarat Daftar Ulang Mahasiswa Baru di Unud, Unhas, dan Unmul

Kompas.com - 15/08/2020, 18:45 WIB
Jawahir Gustav Rizal,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

3. Universitas Mulawarman (Unmul)

Daftar ulang dan pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) Unmul bisa dilakukan mulai 18-28 Agustus 2020.

Berdasarkan laman resmi Unmul, berikut ini tahapan registrasi mahasiswa baru Unmul jalur SBMPTN 2020:

A. Tahap Validasi dan Pembayaran UKT

  • Untuk pembayaran UKT terlebih dahulu calon mahasiswa baru dapat mengunjungi situs ukt.unmul.ac.id dengan mengisi borang dan mencetaknya, kemudian disampaikan kepada fakultas masing-masing secara daring.
  • Setelah divalidasi petugas dari fakultas masing-masing dan diketahui besaran nominal UKT, maka calon mahasiswa melakukan pembayaran UKT pada Bank yang bermitra dengan Universitas Mulawarman seperti: Bank BNI, Bank BTN, Bank Muamalat, Bank Kaltimtara atau Bank Mandiri cabang Samarinda.

Baca juga: Tips Menghindari Penipuan dan Pembobolan Rekening Bank atau ATM

B. Tahap Registrasi/Pemenuhan berkas Persyaratan Akademik

  • Calon mahasiswa baru Unmul yang telah melaksanakan pembayaran UKT kemudian melakukan registrasi (daftar ulang) mulai 18-28 Agustus 2020 secara online/daring pada portal mahasiswa situs https://sia.unmul.ac.id/registrasi dengan menggunakan nomor pendaftaran dan pin pada slip bukti pembayaran UKT dari bank.
  • Untuk memperoleh Nomor Induk Mahasiswa (NIM) mahasiswa harus mengunggah/upload dokumen untuk persyaratan administrasi secara online pada situs https://sia.unmul.ac.id 

Persyaratan lengkap beserta berkas-berkas yang harus diisi oleh mahasiswa baru Unmul, bisa diunduh pada laman ini.

Baca juga: Dibangun Sejak November 2016, Tol Balikpapan-Samarinda Siap Diresmikan

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: 10 PTN Terfavorit SBMPTN 2020

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com