Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Harga BBM Pertamina per 1 April 2024, Berikut Rinciannya

KOMPAS.com - PT Pertamina Patra Niaga mengumumkan daftar harga bahan bakar minyak (BBM) mulai Senin, 1 April 2024.

Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga Irto Ginting memastikan, harga BBM per 1 April 2024 tidak mengalami kenaikan atau penurunan.

Keputusan tersebut mengacu pada beberapa aspek, antara lain Kepmen ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 tentang formulasi harga JBU atau BBM.

"Berdasarkan perhitungan evaluasi harga serta dengan mempertimbangkan kebutuhan masyarakat pada Ramadhan dan Idul Fitri ini, maka manajemen memutuskan untuk tidak menaikkan harga di bulan April ini," kata dia, saat dihubungi Kompas.com, Minggu (31/3/2024).

Harga BBM Pertamina 1 April 2024

Saat ini harga BBM Pertamax adalah Rp 12.950 per liter, Pertamax Green 95 Rp 13.900 perliter, Pertamax Turbo Rp 14.400 per liter, Dexlite Rp 14.550 per liter, dan Pertamina Dex Rp 15.100 per liter.

Harga ini berlaku untuk wilayah Jawa dan wilayah dengan besaran pajak bahan bakar kendaraan bermotor (PBBKB) sebesar 5 persen.

Sedangkan untuk harga BBM bersubsidi, seperti Perlite adalah Rp 10.000 per liter dan Biosolar Rp 6.800 per liter.

Irto menambahkan, Pertamina Patra Niaga berkomitmen memberikan harga BBM yang terbaik sebagai wujud Availability, Accessibility, Affordability, Acceptability dan Sustainability bagi masyarakat hingga pelosok negeri, tidak hanya kota besar.

Ia juga memastikan, pasokan BBM selama Lebaran 2024, baik subsidi maupun nonsubsidi masih tersedia.

"Alhamdulilah kondisi stok BBM kita dalam posisi aman," terang dia.

Harga BBM per 1 April 2024

Berikut rincian harga BBM Pertamina di seluruh Indonesia mulai 1 April 2024:

Sulawesi Tengah

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: Rp 14.750
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: Rp 15.450.

Sulawesi Tenggara

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: Rp 14.750
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: Rp 15.450.

Sulawesi Selatan

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: Rp 14.750
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: Rp 15.450.

Sulawesi Barat

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: Rp 14.750
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: Rp 15.450.

Maluku

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: -
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: -.

Maluku Utara

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: -
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: -.

Papua

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: Rp 14.750
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: -.

Papua Barat

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: -
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: Rp 15.450.

Papua Selatan

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: -
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: -.

Papua Pegunungan

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: -
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: -.

Papua Tengah

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: -
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: -.

Papua Barat Daya

  • Pertalite: Rp 10.000
  • Biosolar: Rp 6.800
  • Pertamax: Rp 13.500
  • Pertamax Turbo: -
  • Pertamax Green 95: -
  • Dexlite: Rp 14.900
  • Pertamina Dex: Rp 15.450.

Nah, itulah harga BBM Pertamina 1 April 2024. 

https://www.kompas.com/tren/read/2024/04/01/060000465/harga-bbm-pertamina-per-1-april-2024-berikut-rinciannya

Terkini Lainnya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke