Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

10 Negara Termiskin di Dunia Versi World Population Review 2024

Burundi jadi negara termiskin di dunia karena pendapatan per kapita penduduknya 840 dollar AS (sekitar Rp 13 juta), atau Rp 1.083.000 per bulan. 

Berikutnya ada Afrika Tengah dan Kongo dengan pendapatan per kapita penduduknya 1.020 dollar AS (Rp 16 juta) dan 1.280 dollar AS (Rp 20 juta). 

Daftar tersebut dibuat berdasarkan Gross National Income (GNI) atau Pendapatan Nasional Bruto (PNB) di setiap negara. 

Pendapatan per kapita (GNI) adalah total pendapatan negara yang dibagi dengan jumlah penduduknya.

Angka tersebut dapat digunakan untuk menentukan pendapatan rata-rata per orang untuk suatu daerah dan untuk mengevaluasi standar hidup dan kualitas hidup penduduk.

Pendapatan per kapita

Pendapatan per kapita merupakan indikator atau tolok ukur dalam mengukur tingkat kesejahteraan masyarakat pada suatu negara.

Angka pendapatan per kapita pada negara dapat meningkat apabila pendapatan rata-rata pada penduduk negara tersebut naik atau tinggi.

Menurut Bank Dunia, pendapatan nasional bruto (GNI) per kapita Indonesia pada 2022 sebesar 4.580 dollar AS (Rp 71.650.665) atau naik sekitar 9,8 persen secara tahunan (year-on-year/yoy).

Dengan demikian, Indonesia kembali masuk ke daftar negara berpendapatan menengah-atas (upper-middle income) pada 2022.

Berdasarkan sistem Bank Dunia, negara-negara berpenghasilan rendah adalah negara yang pendapatan perkapita penduduknya kurang dari 1.135 dollar atau Rp 17,6 juta pada 2022.

Negara-negara termiskin di dunia diklasifikasikan sebagai negara berpenghasilan rendah dalam sistem peringkat empat tingkat Bank Dunia.

Peringkat ini didasarkan pada pendapatan nasional bruto (PNB) per kapita masing-masing negara, yang merupakan ukuran total pendapatan negara dibagi dengan jumlah penduduknya.

Dilansir dari laman Kementerian Komunikasi dan Informatika, Bank Dunia membuat klasifikasi negara berdasarkan GNI per kapita dalam 4 kategori, yaitu:

  • High Income (lebih dari 12.535 dollar AS)
  • Upper Middle Income (4.046-12.535 dollar AS)
  • Lower Middle Income (1.036-4,045 dollar AS)
  • Low Income (1.035 dollar AS).

Berikut daftar negara termiskin di dunia versi World Population Review 2024:

https://www.kompas.com/tren/read/2024/01/17/173000665/10-negara-termiskin-di-dunia-versi-world-population-review-2024

Terkini Lainnya

Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Tren
Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Tren
Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Tren
Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Tren
Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Tren
Jadwal Puasa Zulhijah, Tarwiyah, dan Arafah Jelang Idul Adha 2024

Jadwal Puasa Zulhijah, Tarwiyah, dan Arafah Jelang Idul Adha 2024

Tren
Profil Ilham Habibie, Direkomendasikan Maju Pilkada Jabar oleh Nasdem

Profil Ilham Habibie, Direkomendasikan Maju Pilkada Jabar oleh Nasdem

Tren
Curhat Jokowi, Mengaku Bingung Saat Cari Tempat Makan di IKN

Curhat Jokowi, Mengaku Bingung Saat Cari Tempat Makan di IKN

Tren
Benarkah Jokowi Melarang Kaesang Maju Pilkada Jakarta 2024?

Benarkah Jokowi Melarang Kaesang Maju Pilkada Jakarta 2024?

Tren
Deretan Jenderal Polisi yang Duduki Jabatan Sipil 2024, Terbaru Irjen Risyapudin Nursin

Deretan Jenderal Polisi yang Duduki Jabatan Sipil 2024, Terbaru Irjen Risyapudin Nursin

Tren
Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Tren
Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Tren
Kisah Bayi 2 Hari Alami Radang Otak Usai Dicium Pembawa Herpes

Kisah Bayi 2 Hari Alami Radang Otak Usai Dicium Pembawa Herpes

Tren
Cerita Rokiah, Jemaah Haji Difabel Indonesia yang Berangkat Seorang Diri, Kini Bertemu Sahabat Baru

Cerita Rokiah, Jemaah Haji Difabel Indonesia yang Berangkat Seorang Diri, Kini Bertemu Sahabat Baru

Tren
Turis Digigit Monyet Saat Berkunjung ke Monkey Forest Ubud, Mengaku Suntik Antirabies Rp 97 Juta

Turis Digigit Monyet Saat Berkunjung ke Monkey Forest Ubud, Mengaku Suntik Antirabies Rp 97 Juta

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke