Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tak Pakai Obat, Ini Cara Menurunkan Tekanan Darah Tinggi secara Alami

Penderita hipertensi memiliki tekanan darah di atas 140/90 mm Hg, atau jika kondisi parah, tekanan darahnya bisa di atas 180/120 mm Hg.

Orang yang awalnya sehat, bisa tiba-tiba mengalami tekanan darah tinggi.

Tekanan darah yang mendadak naik ini memang bisa turun kembali. Namun, penderita akan mengalami sejumlah gejala saat tekanan darahnya naik.

Untuk mengatasi ini, penderita bisa meminum obat. Namun jika obat tak ada, penderita bisa menurunkan tekanan darah dengan cara alami.

Cara alami menurunkan tekanan darah

Menurut MedicineNet (19/12/2022), ada beberapa tips yang dapat dilakukan untuk menurunkan tekanan darah dengan cepat dan tanpa obat:

1. Rileks

Duduk, ambil napas dalam-dalam, cobalah untuk rileks dan fokus pada pernapasan.

Stres dan kecemasan dapat meningkatkan tekanan darah. Karena itu, meluangkan waktu sejenak untuk menenangkan diri dapat membantu menurunkannya.

2. Minum air

Dehidrasi dapat menyebabkan tekanan darah naik. Jadi minum segelas air dapat membantu menurunkannya.

3. Beraktivitas fisik

Jalan-jalan atau melakukan peregangan ringan dapat membantu menurunkan tekanan darah. Ini alasan penderita darah tinggi dianjurkan melakukan olahraga teratur.

4. Makan cokelat hitam

Cokelat hitam mengandung flavonoid yang telah terbukti menurunkan tekanan darah. Tapi, pastikan untuk makan cokelat secukupnya.

5. Mandi air dingin

Air dingin dapat menyebabkan pembuluh darah menyempit sehingga dapat menurunkan tekanan darah.

6. Minum teh hibiscus atau chamomile

Secangkir teh hibiscus atau chamomile dapat membantu Anda merasa lebih tenang, sehingga tekanan darah bisa turun perlahan-lahan.

Hindari minum teh hitam atau kopi saat darah tinggi karena hanya akan meningkatkan tekanan darah yang sudah tinggi.

7. Mandi air hangat

Jika air dingin dapat mempersempit pembuluh darah, menurut Tufts Medical Center, mandi air hangat setidaknya selama 15 menit dapat membantu mengurangi ketegangan otot.

Ketika Anda rileks, maka tekanan darah akan turun.

8. Lakukan latihan pernapasan

Ambil napas dalam-dalam, tahan napas selama sekitar dua detik, lalu perlahan-lahan hembuskan.

Berhentilah beberapa saat dan ulangi latihan ini lagi hingga tubuh terasa lebih rileks.

https://www.kompas.com/tren/read/2023/05/17/123000765/tak-pakai-obat-ini-cara-menurunkan-tekanan-darah-tinggi-secara-alami

Terkini Lainnya

Jepang Diserang Infeksi Bakteri 'Pemakan Daging', Apa Itu?

Jepang Diserang Infeksi Bakteri "Pemakan Daging", Apa Itu?

Tren
Kasus Bakteri Pemakan Daging Capai Rekor Tertinggi di Jepang, Picu Kematian dalam 48 Jam

Kasus Bakteri Pemakan Daging Capai Rekor Tertinggi di Jepang, Picu Kematian dalam 48 Jam

Tren
Gebyar Promo Ultah Jakarta 2024: Tiket TMII Buy 1 Get 1 Free, Wahana Ancol Rp 150.000, dan Naik MRT Rp 1

Gebyar Promo Ultah Jakarta 2024: Tiket TMII Buy 1 Get 1 Free, Wahana Ancol Rp 150.000, dan Naik MRT Rp 1

Tren
Ramai soal Unggahan Sebut Terjadi Kerusuhan di Babarsari Sleman, Ini Penjelasan Polisi

Ramai soal Unggahan Sebut Terjadi Kerusuhan di Babarsari Sleman, Ini Penjelasan Polisi

Tren
Vladimir Putin Temui Kim Jong Un, Kunjungi Korut Lagi setelah 24 Tahun: Apa Misinya?

Vladimir Putin Temui Kim Jong Un, Kunjungi Korut Lagi setelah 24 Tahun: Apa Misinya?

Tren
AKBP Rossa Purbo Bekti Disebut Bisa Tangkap Harun Masiku, Siapa Dia?

AKBP Rossa Purbo Bekti Disebut Bisa Tangkap Harun Masiku, Siapa Dia?

Tren
Kronologi Porsche Tabrak Truk di Tol, Sopir Truk Tidak Sadar kalau Ditabrak, Mobil Terseret 150 Meter

Kronologi Porsche Tabrak Truk di Tol, Sopir Truk Tidak Sadar kalau Ditabrak, Mobil Terseret 150 Meter

Tren
Cara Mengurus STNK Hilang di Samsat, Berikut Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus STNK Hilang di Samsat, Berikut Syarat dan Biayanya

Tren
Resmi Dibuka, Ini Link dan Cara Daftar PPDB SMA/SMK Banten 2024

Resmi Dibuka, Ini Link dan Cara Daftar PPDB SMA/SMK Banten 2024

Tren
Wanita Meksiko Dikurung 12 Tahun di RSJ AS Hanya karena Tak Ada yang Tahu Bahasanya

Wanita Meksiko Dikurung 12 Tahun di RSJ AS Hanya karena Tak Ada yang Tahu Bahasanya

Tren
Catat, Daftar Libur Nasional 2024 Usai Idul Adha 1445 Hijriah

Catat, Daftar Libur Nasional 2024 Usai Idul Adha 1445 Hijriah

Tren
Kisah Ayah Jalan Kaki 16 Km Selama 3 Jam demi Kasih Makan Anak-Istri

Kisah Ayah Jalan Kaki 16 Km Selama 3 Jam demi Kasih Makan Anak-Istri

Tren
Spesifikasi Pesawat Tempur F-22 Raptor, Akan Mendarat di Indonesia untuk Pertama Kali

Spesifikasi Pesawat Tempur F-22 Raptor, Akan Mendarat di Indonesia untuk Pertama Kali

Tren
Promo Masuk Ancol Rp 150.000 untuk Semua Wahana pada 22 Juni 2024, Bisa Nonton Konser Dewa

Promo Masuk Ancol Rp 150.000 untuk Semua Wahana pada 22 Juni 2024, Bisa Nonton Konser Dewa

Tren
Penjelasan KAI Services soal Makanan Kedaluwarsa Dijual di Gerbong Kereta

Penjelasan KAI Services soal Makanan Kedaluwarsa Dijual di Gerbong Kereta

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke