Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Membuat Akun DANA Biasa dan Premium

KOMPAS.com - DANA adalah aplikasi dompet digital yang didesain untuk menjadikan setiap transaksi pembayaran nontunai dan nonkartu secara digital.

Dompet digital ini adalah layanan sistem pembayaran berupa uang elektronik, dompet elektronik, transfer, serta layanan pendukung lainnya yang berbasis mobile

Dengan menggunakan aplikasi DANA, Anda tidak perlu lagi membawa uang tunai kemana-mana.

Dompet digital ini juga dapat dimanfaatkan untuk melakukan pembayaran lain seperti tagihan listrik, air, internet, iuran BPJS, hingga pembelian pulsa.

Lantas, bagaimana cara membuat akun DANA?

Cara membuat akun DANA

Dilansir dari laman resminya, berikut ini adalah langkah-langkah untuk membuat akun DANA:

Akun DANA Premium secara sederhana merupakan akun pengguna yang telah melewati verifikasi dua-langkah, yaitu Verifikasi Biometrik dan Verifikasi Identitas.

Berikut ini adalah cara membuat akun DANA Premium:

Beberapa keunggulan ketika Anda menggunakan akun DANA Premium adalah limit saldonya yang lebih besar daripada akun biasa.

Dengan akun DANA premium, Anda bisa menyimpan saldo maksimal sebesar Rp 20 juta.

Selain itu, proses top up DANA Premium lebih mudah, dengan minimal saldo Rp 10.000 melalui minimarket, transfer bank online dan offline, ATM, hingga konter pulsa penyedia layanan top up DANA.

Keunggulan yang terakhir adalah, akun DANA Anda Bisa digunakan untuk transfer uang ke DANA atau rekening bank.

Demikian cara membuat akun DANA dengan mudah.

https://www.kompas.com/tren/read/2023/04/21/074500465/cara-membuat-akun-dana-biasa-dan-premium

Terkini Lainnya

Beredar Cara Cek Kebocoran Arus dengan Kode Meteran Listrik, Ini Penjelasan PLN

Beredar Cara Cek Kebocoran Arus dengan Kode Meteran Listrik, Ini Penjelasan PLN

Tren
Flu Burung Mematikan Dapat Menular ke Kucing, Apa yang Harus Dilakukan Pemilik Hewan?

Flu Burung Mematikan Dapat Menular ke Kucing, Apa yang Harus Dilakukan Pemilik Hewan?

Tren
Gugat Meta, Eks Karyawan Tuding Induk Perusahaan Facebook Itu Sensor Konten Pro Palestina

Gugat Meta, Eks Karyawan Tuding Induk Perusahaan Facebook Itu Sensor Konten Pro Palestina

Tren
Berapa Banyak Uang yang Bisa Membuat Orang Bahagia? Ini Kata Studi

Berapa Banyak Uang yang Bisa Membuat Orang Bahagia? Ini Kata Studi

Tren
5 Sarapan Sehat untuk Menurunkan Kolesterol secara Alami, Apa Saja?

5 Sarapan Sehat untuk Menurunkan Kolesterol secara Alami, Apa Saja?

Tren
5 Manfaat Minum Air Putih Sebelum Kopi di Pagi Hari, Apa Saja?

5 Manfaat Minum Air Putih Sebelum Kopi di Pagi Hari, Apa Saja?

Tren
5 Pilihan Ikan Rendah Merkuri, Kurangi Potensi Efek Buruk bagi Tubuh

5 Pilihan Ikan Rendah Merkuri, Kurangi Potensi Efek Buruk bagi Tubuh

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 7-8 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 7-8 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Pakar Teknologi Klaim Temukan MH370 di Kamboja | Cerita Para Peserta Tapera

[POPULER TREN] Pakar Teknologi Klaim Temukan MH370 di Kamboja | Cerita Para Peserta Tapera

Tren
Apakah Jalan Kaki 5.000 Langkah Per Hari Cukup? Ini Penjelasan Ahli

Apakah Jalan Kaki 5.000 Langkah Per Hari Cukup? Ini Penjelasan Ahli

Tren
Tafsir Lain Tentang 'Saya Bukan Otak'

Tafsir Lain Tentang "Saya Bukan Otak"

Tren
Sempat Dikira Sampah, Pria di Norwegia Temukan Pedang Viking Berusia 1.000 Tahun

Sempat Dikira Sampah, Pria di Norwegia Temukan Pedang Viking Berusia 1.000 Tahun

Tren
Apakah Dinasti Politik Termasuk 'Human Rights'? Ini Kata Pusham UII

Apakah Dinasti Politik Termasuk "Human Rights"? Ini Kata Pusham UII

Tren
Sosok Arie Putra dan Budi Adiputro, Host Total Politik yang Tuai Sorotan

Sosok Arie Putra dan Budi Adiputro, Host Total Politik yang Tuai Sorotan

Tren
Pemerintah Gelar Sidang Isbat 7 Juni, Adakah Potensi Idul Adha 2024 Beda?

Pemerintah Gelar Sidang Isbat 7 Juni, Adakah Potensi Idul Adha 2024 Beda?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke