Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kode Bank BCA dan Bank Lain untuk Keperluan Transfer Antarbank

KOMPAS.com - Kode bank BCA adalah 3 nomor unik yang dibutuhkan untuk melakukan transfer, terutama dari dua bank yang berbeda.

Layanan transfer antarbank sudah menjadi kebutuhan dalam transaksi keuangan, baik menggunakan ATM maupun secara online.

Biasanya, untuk melakukan transfer antarbank, nasabah membutuhkan kode bank tujuan. Dan setiap bank memiliki kode bank yang berbeda-beda.

Adapun kode bank BCA untuk keperluan transfer antarbank adalah 014. Lantas, bagaimana dengan kode beberapa bank lainnya di Indonesia, seperti Mandiri, BRI, BNI, dan lain-lain?

Kode bank BCA dan bank lain

Dilansir dari ATM Bersama, berikut daftar kode Bank BCA dan beberapa bank lainnya di Indonesia untuk keperluan transfer antarbank:

Dikutip dari Kompas.com (15/1/2023), berikut adalah cara transfer antarbank menggunakan kode bank:

  • Kunjungi ATM terdekat, sesuai dengan rekening bank Anda
  • Masukkan kartu dan PIN ATM
  • Pilih menu “Transaksi Lainnya”, kemudian pilih “Transfer”
  • Selanjutnya pilih “Rek Bank Lain”
  • Masukan 3 digit kode bank tujuan diikuti nomor rekeningnya. Anda bisa memilih menu “Daftar Kode Bank” untuk mencari kode transfer bank tujuan
  • Kemudian masukan jumlah uang yang akan ditransfer
  • Cek kembali apakah nomor rekening, nama pemilik, dan jumlah uang sudah benar
  • Jika sesuai, pilih “Benar” untuk melanjutkan
  • Tunggu transaksi selesai.

Setelah proses transfer selesai dan berhasil, ambil struk bukti transfer dan jangan lupa ambil kartu ATM Anda.

Demikian daftar kode Bank BCA dan bank lain untuk keperluan transfer antarbank.

https://www.kompas.com/tren/read/2023/03/20/070000365/kode-bank-bca-dan-bank-lain-untuk-keperluan-transfer-antarbank

Terkini Lainnya

Apa yang Terjadi jika Makan Pisang Saat Perut Kosong? Ini Kata Ahli

Apa yang Terjadi jika Makan Pisang Saat Perut Kosong? Ini Kata Ahli

Tren
Wilayah Potensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 21-22 Juni 2024

Wilayah Potensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 21-22 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Ada Sinyal Baru Diduga dari MH-370 | Beredar Daftar Makeup Mengandung Karsinogen

[POPULER TREN] Ada Sinyal Baru Diduga dari MH-370 | Beredar Daftar Makeup Mengandung Karsinogen

Tren
Mengenal Rusunawa Marunda yang Tanpa Penghuni dan Fasilitas Dijarah

Mengenal Rusunawa Marunda yang Tanpa Penghuni dan Fasilitas Dijarah

Tren
Link Daftar LPDP Tahap 2 2024, Klik beasiswalpdp.kemenkeu.go.id

Link Daftar LPDP Tahap 2 2024, Klik beasiswalpdp.kemenkeu.go.id

Tren
Tentara Israel Dikecam, Pakai Emblem 'Greater Israel' yang Caplok Wilayah Palestina dan Arab Saudi

Tentara Israel Dikecam, Pakai Emblem "Greater Israel" yang Caplok Wilayah Palestina dan Arab Saudi

Tren
Wapres Filipina Sara Duterte Mundur dari Kabinet, Ada Apa?

Wapres Filipina Sara Duterte Mundur dari Kabinet, Ada Apa?

Tren
Hari Ini Pengumuman Tes Substantif PPG Prajabatan 2024, Ini Cara Cek Hasilnya

Hari Ini Pengumuman Tes Substantif PPG Prajabatan 2024, Ini Cara Cek Hasilnya

Tren
Benarkah Daging Kambing Picu Hipertensi? Simak Faktanya

Benarkah Daging Kambing Picu Hipertensi? Simak Faktanya

Tren
Peserta Tunarungu Tak Lolos SNBT Karena Diminta Melepas ABD, SNPMB: Tidak Ada Hubungannya

Peserta Tunarungu Tak Lolos SNBT Karena Diminta Melepas ABD, SNPMB: Tidak Ada Hubungannya

Tren
Saat Bobby Singkirkan Musa Rajekshah dari Bursa Pilkada Sumut 2024...

Saat Bobby Singkirkan Musa Rajekshah dari Bursa Pilkada Sumut 2024...

Tren
Menantu Jokowi Bobby Nasution Maju Pilkada Sumut, Didukung 4 Partai Pro Prabowo

Menantu Jokowi Bobby Nasution Maju Pilkada Sumut, Didukung 4 Partai Pro Prabowo

Tren
Mulai 2025, SIM Indonesia Bisa Digunakan di 8 Negara Ini

Mulai 2025, SIM Indonesia Bisa Digunakan di 8 Negara Ini

Tren
9 Link untuk Cek Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Sekolah Kedinasan 2024

9 Link untuk Cek Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Sekolah Kedinasan 2024

Tren
Lebih dari 500 Jemaah Haji Wafat di Arab Saudi, Ini Penyebab Terbanyak

Lebih dari 500 Jemaah Haji Wafat di Arab Saudi, Ini Penyebab Terbanyak

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke