Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

20 Link Twibbon Hari Ibu 2022

Hal ini berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomo 316 Tahun 1959 tentang Hari-hari Nasional yang Bukan Hari Libur.

Hari Ibu dijadikan sebagai hari nasional yang diperingati setiap tahun dengan penuh makna oleh bangsa Indonesia.

Tema Hari Ibu tahun ini adalah Perempuan Berdaya Indonesia Maju.

Link download twibbon Hari Ibu 2022

Untuk memeriahkan Hari Ibu 2022, berikut 20 link twibbon yang bisa digunakan:


Sejarah Hari Ibu

Peringatan Hari Ibu tak lepas dari perjuangan kaum perempuan dalam merebut kemerdekaan dan memperjuangkan hak-haknya.

Dikutip dari Panduan Pelaksanaan Peringatan Hari Ibu Ke-19 Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, peringatan Hari Ibu merujuk pada Kongres Perempuan Indonesia pertama 22-25 Desember 1928.

Kongres ini bertujuan untuk menyatukan perkumpulan perempuan-perempuan Indonesia dalam sau perhimpunan.

Dalam kongres tersebut, lahir dua langkah besar bagi kehidupan perempuan Indonesia.

Pertama, terciptanya hasrat untuk membentuk organisasi yang solid dengan kehadiran Perikatan Perempuan Indonesia.

Kedua, kongres tersebut melahirkan tiga mosi yang berorientasi pada kemajuan perempuan, yakni:

  • Tuntutan penambahan sekolah rendah untuk anak perempuan
  • Perbaikan aturan dalam hal taklik nikah
  • Perbaikan aturan tentang dukungan janda dan anak yatim pegawai negeri

Dengan sejumlah langkah besar yang sukses dicapai, maka Kongres Perempuan Indonesia pertama itu menjadi tonggak sejarah penting bagi perempuan Indonesia.

Kongres Perempuan Indonesia ketiga di Bandung pada 1938 kemudian menetapkan 22 Desember sebagai Hari Ibu.

Hari Ibu secara resmi menjadi hari nasional sejak 1959.

Tidak hanya jasa-jasa perempuan sebagai seorang ibu, Hari Ibu juga diperingati untuk menghargai jasa perempuan secara keseluruhan, baik sebagai ibu, istri, maupun warga negara.

Peringatan ini dimaksudkan untuk senantiasa mengingatkan seluruh rakyat Indonesia akan makna Hari Ibu sebagai hari kebangkitan dan persatuan perjuangan kaum perempuan yang tidak terpisahkan dari perjuangan bangsa.

https://www.kompas.com/tren/read/2022/12/21/060000765/20-link-twibbon-hari-ibu-2022

Terkini Lainnya

Gaduh soal Lumba-Lumba Pink, Asli atau Rekayasa? Ini Kata Peneliti Mamalia Laut

Gaduh soal Lumba-Lumba Pink, Asli atau Rekayasa? Ini Kata Peneliti Mamalia Laut

Tren
Istilah 'Khodam' Ramai di Media Sosial, Apa Itu? Ini Penjelasan Budayawan

Istilah "Khodam" Ramai di Media Sosial, Apa Itu? Ini Penjelasan Budayawan

Tren
5 Perilaku Aneh yang Umum Dilakukan Anjing Peliharaan dan Alasannya

5 Perilaku Aneh yang Umum Dilakukan Anjing Peliharaan dan Alasannya

Tren
28 Wilayah DIY Berpotensi Kekeringan 21-30 Juni 2024, Mana Saja?

28 Wilayah DIY Berpotensi Kekeringan 21-30 Juni 2024, Mana Saja?

Tren
Viral, Video Pengunjung Beri Makan Kuda Nil Sampah Plastik, Taman Safari Bogor: Sedang Dicari Identitasnya

Viral, Video Pengunjung Beri Makan Kuda Nil Sampah Plastik, Taman Safari Bogor: Sedang Dicari Identitasnya

Tren
Profil 10 Stadion yang Menggelar Pertandingan Euro 2024 Jerman

Profil 10 Stadion yang Menggelar Pertandingan Euro 2024 Jerman

Tren
'Wine' Tertua di Dunia yang Ditemukan di Spanyol Mengandung Abu Kremasi Manusia

"Wine" Tertua di Dunia yang Ditemukan di Spanyol Mengandung Abu Kremasi Manusia

Tren
5 Hewan yang Melakukan Kanibalisme Seksual dengan Memakan Pasangannya Sendiri

5 Hewan yang Melakukan Kanibalisme Seksual dengan Memakan Pasangannya Sendiri

Tren
Mengenal Pohon 'Penghasil' Madu Hutan yang Menjulang hingga 88 Meter

Mengenal Pohon "Penghasil" Madu Hutan yang Menjulang hingga 88 Meter

Tren
Harga Tiket Masuk Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko di Libur Sekolah 2024

Harga Tiket Masuk Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko di Libur Sekolah 2024

Tren
Apa Efek Samping Obat Asam Lambung Golongan PPI seperti Lansoprazole dan Omeprazole?

Apa Efek Samping Obat Asam Lambung Golongan PPI seperti Lansoprazole dan Omeprazole?

Tren
NASA Akan Kirim Bintang Palsu ke Orbit Bumi, untuk Menyaingi Matahari?

NASA Akan Kirim Bintang Palsu ke Orbit Bumi, untuk Menyaingi Matahari?

Tren
Gelombang Panas Serang Sejumah Negara, Bagaimana dengan Indonesia?

Gelombang Panas Serang Sejumah Negara, Bagaimana dengan Indonesia?

Tren
Kapan Tiket Konser Bruno Mars Bisa Dibeli? Ini Perkiraan Harga dan Cara Belinya

Kapan Tiket Konser Bruno Mars Bisa Dibeli? Ini Perkiraan Harga dan Cara Belinya

Tren
Warganet Mengeluh Kedinginan di Pagi Hari pada Musim Kemarau, BMKG Jelaskan Penyebabnya

Warganet Mengeluh Kedinginan di Pagi Hari pada Musim Kemarau, BMKG Jelaskan Penyebabnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke