Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Harga Mobil Veloz 2022

KOMPAS.com - Toyota Veloz merupakan salah satu andalan Toyota di segmen MPV (multi purpose vehicle).

Berdasarkan data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), mobil Veloz menjadi produk terlaris keempat Toyota pada semester pertama Juni 2022, setelah Avanza, Innova, dan Rush.

Namun secara keseluruhan, Veloz menduduki peringkat ketujuh setelah Honda Brio, Suzuki Carry, Toyota Avanza, Innova, Rush, dan Daihatsu Sigra.

Mobil yang diluncurkan pertama kali pada tahun 2011 ini terjual sebanyak 17.831 unit.

Saat ini, mobil Toyota Veloz memiliki 3 tipe yang berbeda. Berikut daftar harganya, dikutip dari laman resmi Toyota:

  • All New Veloz M/T: Rp 286.000.000
  • All New Veloz Q CVT: Rp 309.100.000
  • All New Velos CVS TSS: Rp 331.100.000

Secara dimensi, ketiga tipe mobil Veloz ini memiliki panjang 4.475 mm, lebar 1.750 mm, tinggi 1.70 mm, dan jarak poros roda 2.750 mm.

Toyota Veloz juga memiliki ground clearance ideal yang mencapai 205 mm, sehingga mobil dapat melewati jalanan dengan mulus.

Untuk mesin ketiganya dibekali seri 2NR-VE dengan tipe 4 Cylinders In-line 16 Valve DOHC Dual VVT-i.

Dengan mesin itu, tenaga maksimal yang dihasilkan mencapai 106 ps per 6.000 rpm dan toris 14 Kgm per 4.200 rpm.

Dikutip dari Auto2000, dealer resmi Toyota, mobil Veloz memiliki sejumlah fitur keselamatan penting.

Fitur pertama adalah Pre-Collision System, kemudian fitur Pedal Miss Operation Control yang mengurangi potensi kecelakaan akibat salah menginjak pedal gas.

Terdapat juga fitur Lane Departure Warning and Lane Departure Prevention yang membantu mencegah mobil berpindah jalur secara tidak sengaja di jalan melalui suara alarm.

Selanjutnya, Veloz dibekali fitur Front Departure Alert yang memberikan peringatan ketika mobil di depan tiba-tiba bergerak mendekat saat sedang mengantri di tengah kemacetan.

Pengemudi juga dimanjakan dengan fitur hiburan berupa layar sentuh berukuran 9 inci yang tersedia pada dashboard. Ada juga smartphone connectivity pada Q type.

Bagi penumpang di kursi belakang, akan ada rear-seat entertainment yang bisa menghadirkan hiburan setara first-class.

Mobil ini juga dilengkapi dengan wireless charging, sehingga ponsel pengguna tetap terjaga baterainya selama dalam perjalanan.

https://www.kompas.com/tren/read/2022/07/21/140500465/harga-mobil-veloz-2022

Terkini Lainnya

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: 'Track Record' Baik

Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: "Track Record" Baik

Tren
Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Tren
Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Tren
Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Tren
Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Tren
Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Tren
Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Tren
Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Tren
Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Tren
Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Tren
Kemenhan Buka 25.258 Formasi CASN 2024 untuk PPPK dan CPNS, Ini Rinciannya

Kemenhan Buka 25.258 Formasi CASN 2024 untuk PPPK dan CPNS, Ini Rinciannya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke