Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

7 Fakta Menarik tentang Gigi Manusia

Di balik peran pentingnya, gigi menyimpan sederet fakta yang mungkin belum Anda ketahui.

Apa saja fakta unik dari gigi?

1. Mengandung zat terkeras dalam tubuh

Enemel yang membentuk lapisan luar gigi merupakan zat terkuat dalam tubuh manusia, dikutip dari Live Science.

Namun, terlepas dari lapisan luarnya yang kuat, gigi juga merupakan satu-satunya bagian tubuh Anda yang tidak dapat memperbaiki sendirinya sendiri.

2. Gigi manusia unik

Layaknya sidik jari, gigi merupakan bagian tubuh yang unik. Karena keunikan ini, jejak gigi telah digunakan dalam mengungkap beberapa kasus.

Teknologi yang digunakan untuk menghubungkan sidik gigi dengan penjahat dianggap tidak dapat diandalkan oleh beberapa orang, tetapi catatan gigi masih dapat memainkan peran penting dalam identifikasi postmortem menurut Dental Research Journal.

3. Jumlah waktu sikat gigi dalam setahun

Dalam sehari, para ahli merekomendasikan menyikat gigi selama empat menit atau dua menit di pagi dan sore.

Itu berarti, berdasarkan standar 365 hari dalam setahun, Anda akan menghabiskan lebih dari 24 jam untuk menyikat gigi setiap tahun.

4. Kemampuan merasakan dingin

Di dalam gigi, terdapat pembuluh darah dan saraf, yang membuat gigi manusia hidup. Sebaliknya, gigi mati merupakan gigi yang jaringan sarafnya rusak dan tak lagi merasakan dingin.

Jika Anda merasa sakit selama tes untuk melihat apakah gigi Anda terasa dingin, dokter gigi akan menanyakan jenis rasa sakit yang Anda alami.

Dokter akan sering melakukan tes pada gigi yang sakit untuk menentukan apa masalahnya.

5. Perubahan dentin membuat gigi tampak kuning

Ketika memikirkan alasan mengapa gigi terlihat kuning, pikiran pertama Anda mungkin adalah noda.

Sementara gigi bisa ternoda oleh makanan, minuman, dan zat lain seperti tembakau, noda ini bukan satu-satunya alasan gigi Anda bisa berubah warna.

Dentin adalah lapisan gigi yang berada di bawah email dan dapat berubah warna setelah perawatan tertentu, seperti saluran akar.

Setelah dentin berubah warna, itu bisa terlihat melalui email gigi Anda, sehingga membuatnya tampak lebih gelap.

6. Gigi tak dapat memperbaiki dirinya sendiri

Gigi adalah satu-satunya bagian dari tubuh kita yang tidak dapat menyembuhkan dirinya sendiri.

Meskipun email gigi adalah bagian yang sangat kuat dari tubuh, sangat penting untuk menjaganya dengan baik agar senyum Anda dapat terlihat dan terasa sehat dalam jangka panjang.

Sebuah makalah yang diterbitkan oleh American Family Physician menyatakan, alasan umum orang harus berkonsultasi dengan dokter gigi di luar pemeriksaan rutin mereka termasuk peradangan pulpa (sering disebabkan oleh karies), gigi patah, dan trauma.

7. Plak dapat mengandung lebih dari 300 spesies bakteri

Plak dapat mengandung 200 hingga 300 spesies bakteri yang berbeda. Meskipun tidak semua bakteri ini akan membahayakan kesehatan gigi Anda, tetapi ada satu jenis bakteri penyebab utama kerusakan gigi, yaitu Streptococcus mutans.

https://www.kompas.com/tren/read/2022/01/31/160000465/7-fakta-menarik-tentang-gigi-manusia

Terkini Lainnya

Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Tren
Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Tren
Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Tren
Mengenal Robot Gaban 'Segede Gaban', Sebesar Apa Bentuknya?

Mengenal Robot Gaban "Segede Gaban", Sebesar Apa Bentuknya?

Tren
Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Tren
Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Tren
Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke