Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ingat, Ini Cara Membuang Obat Kedaluwarsa yang Benar

KOMPAS.com - Obat, salep atau obat resep yang biasanya disimpan di lemari obat juga bisa kedaluwarsa jika disimpan terlalu lama.

Salah minum obat yang sudah kedaluwarsa dapat berbahaya bagi kesehatan, sehingga obat-obatan tersebut harus segera dibuang.

Namun membuang obat juga tidak bisa dibuang ke tempat sampah biasanya, karena dapat berakibat fatal dalam kasus narkotika atau opioid.

Lantas, Bagaimana cara yang benar membuang obat kedaluwarsa agar aman bagi lingkungan manusia dan hewan?

Terdapat dua cara membuang obat kedaluwarsa agar aman.

1. Buang ke wastafel atau toilet

Melansir Kompas.com dari Green Matters, ada yang beranggapan bahwa membuang obat di wastafel atau toilet adalah cara paling aman dan termudah.

Kendati cara ini termudah untuk membuang obat yang kedaluwarsa, namun tidak semua obat bisa dibuang dengan cara ini.

Hal ini karena ada beberapa obat yang bisa menyebabkan efek lingkungan apa pun.

Bahkan kandungan obat bisa saja masuk dalam instalasi pengolahan air dan mengubah kualitas air tersebut.

2. Buang ke tempat sampah

Membuang obat kedaluwarsa pada dasarnya boleh dilakukan di tempat sampah, selama dengan kondisi tertentu.

Menurut Vital Record, langkah pertama membuang obat adalah mencampur atau menggabungkan obat kedaluwarsa tersebut dengan unsur sampah yang tidak enak, seperti kotoran kucing atau ampas kopi.

Hal ini mencegah hewan peliharaan, anak-anak atau hewan liar menelan obat yang dibuang secara tidak sengaja.

Kemudian masukkan kumpulan kotoran ke dalam wadah yang ditutup rapat seperti kantong plastik yang dapat ditutup kembali atau kaleng kopi bekas.

Cara ini dapat dibuang bersama dengan sampah rumah tangga, sedangkan botol pil dapat dikembalikan ke dokter atau apotek.

Sementara untuk obat yang gunakan wadah strip, pastikan kamu menggunting wadah sebelum membuangnya, untuk menghindari wadah digunakan sebagai produksi obat-obatan palsu.

Anda juga dapat melepas label dan memasukkanny ke bagian daur ulang plastik.

(Sumber: Kompas.com/money Penulis Dian Reinis Kumampung | Editor Dian Reinis Kumampung)

https://www.kompas.com/tren/read/2021/08/08/203100365/ingat-ini-cara-membuang-obat-kedaluwarsa-yang-benar

Terkini Lainnya

Ubur-ubur Api Muncul di Pantai Gunungkidul, Apa yang Harus Dilakukan jika Tersengat?

Ubur-ubur Api Muncul di Pantai Gunungkidul, Apa yang Harus Dilakukan jika Tersengat?

Tren
1.301 Jemaah Haji Meninggal, Arab Saudi Bantah Gagal Jadi Tuan Rumah Ibadah Haji 2024

1.301 Jemaah Haji Meninggal, Arab Saudi Bantah Gagal Jadi Tuan Rumah Ibadah Haji 2024

Tren
Apa Itu Tanaman Kratom dan Bagaimana Efek Saat Mengonsumsinya?

Apa Itu Tanaman Kratom dan Bagaimana Efek Saat Mengonsumsinya?

Tren
Alasan Polda Sumbar Cari Orang yang Viralkan Kasus Bocah yang Tewas Diduga Dianiaya Polisi

Alasan Polda Sumbar Cari Orang yang Viralkan Kasus Bocah yang Tewas Diduga Dianiaya Polisi

Tren
Salinan Putusan Cerai Pasangan Artis Tersebar, Begini Hukumnya

Salinan Putusan Cerai Pasangan Artis Tersebar, Begini Hukumnya

Tren
Jadwal Masuk Sekolah Tahun Ajaran Baru 2024/2025 untuk Provinsi di Jawa

Jadwal Masuk Sekolah Tahun Ajaran Baru 2024/2025 untuk Provinsi di Jawa

Tren
Mengenal Inafis, Peran, Tugas, dan Data yang Dimiliki

Mengenal Inafis, Peran, Tugas, dan Data yang Dimiliki

Tren
Daftar 92 Negara yang Mengakui SIM Internasional Indonesia, Mana Saja?

Daftar 92 Negara yang Mengakui SIM Internasional Indonesia, Mana Saja?

Tren
Sarkofagus Mumi Dihiasi Gambar Mirip Marge Simpson, Mesir Kuno Meramalkan The Simpsons?

Sarkofagus Mumi Dihiasi Gambar Mirip Marge Simpson, Mesir Kuno Meramalkan The Simpsons?

Tren
Indonesia Vs Filipina di Piala AFF U16 Malam Ini, Pukul Berapa?

Indonesia Vs Filipina di Piala AFF U16 Malam Ini, Pukul Berapa?

Tren
PPDB DKI Jakarta 2024 untuk SMP dan SMA  Jalur Zonasi: Link, Syarat, Cara Daftarnya

PPDB DKI Jakarta 2024 untuk SMP dan SMA Jalur Zonasi: Link, Syarat, Cara Daftarnya

Tren
Anies Mulai Ditinggal Pendukungnya di Pilpres 2024: PKS Usung Sohibul Iman, Nasdem Usul Sahroni

Anies Mulai Ditinggal Pendukungnya di Pilpres 2024: PKS Usung Sohibul Iman, Nasdem Usul Sahroni

Tren
Kronologi Konser Lentera Festival Berakhir Ricuh, Penonton Ngamuk Bakar Panggung

Kronologi Konser Lentera Festival Berakhir Ricuh, Penonton Ngamuk Bakar Panggung

Tren
Cara Cek NIK Sudah Jadi NPWP atau Belum, Paling Lambat 30 Juni 2024

Cara Cek NIK Sudah Jadi NPWP atau Belum, Paling Lambat 30 Juni 2024

Tren
Adakah Tanggal Merah di Bulan Juli 2024? Simak Rinciannya

Adakah Tanggal Merah di Bulan Juli 2024? Simak Rinciannya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke