Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[POPULER TREN] Video Viral Truk Fuso Tercebur ke Sungai Barito | Daerah yang Terapkan PPKM di Jawa-Bali

KOMPAS.com - Sebuah unggahan video yang menunjukkan sebuah truk yang terguling ke Sungai Barito, Kalimantan Selatan viral di media sosial.

Berita mengenai truk yang terguling di Sungai Barito menjadi salah satu topik yang diikuti pembaca laman Tren pada Senin (11/1/2021) hingga Selasa (12/1/2021) pagi.

Informasi lainnya yang diikuti pembaca seputar hoaks video jatuhnya pesawat Sriwijaya Air, penerapan PPKM atau PSBB Jawa-Bali dan update virus corona.

Selengkapnya, berikut berita populer Tren:

1. Viral video truk fuso tercebur ke Sungai Barito

Kapolsek Kawasan Pelabuhan Laut (KPL) Aryansyah melalui Kasi Humas Aipda Herjani membenarkan adanya peristiwa jatuhnya fuso ke Sungai Barito.

Kejadian dalam video tersebut terjadi pada Sabtu (9/1/2021) sekitar pukul 18.00 Wita di Dermaga 100 Pelabuhan Trisakti Banjarmasin.

Ia menjelaskan, truk Fuso tersebut mengangkut besi tua.

Selengkapnya mengenai berita tersebut dapat disimak di sini:

Video Viral Detik-detik Truk Fuso Tercebur ke Sungai Barito, Bagaimana Ceritanya?

2. Hoaks video jatuhnya pesawat Sriwijaya Air

Beredar sebuah video yang disebut sebagai detik-detik jatuhnya pesawat Sriwijaya Air.

Video tersebut viral di media sosial Facebook, dan Twitter.

Namun dari penelusuran Kompas.com video tersebut adalah tidak benar atau hoaks.

Berita hoaks jatuhnya pesawat Sriwijaya Air dapat dibaca di sini:

[HOAKS] Video Disebut Detik-detik Jatuhnya Pesawat Sriwijaya Air

3. Daftar daerah yang terapkan PPKM di Jawa-Bali

Untuk mencegah penyebaran Covid-19 Pemerintah memutuskan menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di sejumlah daerah di Jawa-Bali.

Kebijakan ini mulai berlaku Senin (11/1/2021) hingga dua pekan ke depan, 25 Januari 2021.

Sejumlah daerah yang memberlakukan PPKM tersebar dari Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat hingga Bali.

Kabupaten/kota mana saja? Simak daftarnya di sini:

PPKM Mulai Hari Ini, Berikut Daftar Daerah yang Terapkan Pembatasan di Jawa-Bali

4. Aturan pembatasan kegiatan di DIY

Sejumlah wilayah di Pulau Jawa dan Bali menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), termasuk di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

PPKM berlangsung selama dua pekan, mulai hari ini, Senin (11/1/2021) hingga 25 Januari 2021.

PPKM di DIY disebut dengan Pengetatan secara Terbatas Kegiatan Masyarakat (PTKM).

Berdasarkan Instruksi Gubernur DIY nomor 1/INSTR/2021, PTKM ini akan dilaksanakan di seluruh wilayah DIY meliputi Sleman, Bantul, Kulon Progo, Gunung Kidul, dan Kota Yogyakarta.

Aturan selengkapnya mengenai PPKM di DIY dapat disimak di sini:

Aturan Lengkap Pembatasan Kegiatan di DI Yogyakarta, Berlaku 11-25 Januari 2021

5. Jepang temukan varian baru virus corona dari Brasil

Kementerian Kesehatan Jepang mendeteksi temuan varian baru virus corona dari empat pelancong yang berasal dari negara bagian Amazona, Brasil.

Seorang pejabat Kemenkes Jepang mengatakan, para peneliti tengah mengkaji efektivitas vaksin Covid-19 terhadap varian baru dari Brazil itu.

Varian baru tersebut berbeda dengan varian yang lebih menular, yang pertama kali teridentifikasi di Inggris dan Afrika Selatan.

Berita selengkapnya bisa disimak di sini:

Update Corona Dunia 11 Januari: Jepang Temukan Varian Baru Virus Corona dari Brazil

https://www.kompas.com/tren/read/2021/01/12/053000865/-populer-tren-video-viral-truk-fuso-tercebur-ke-sungai-barito-daerah-yang

Terkini Lainnya

4 Cara Mengaktifkan Kembali BPJS Kesehatan yang Nonaktif secara Online

4 Cara Mengaktifkan Kembali BPJS Kesehatan yang Nonaktif secara Online

Tren
Pernah Muncul di Meksiko, Awan Berlubang Juga Teramati di Jember

Pernah Muncul di Meksiko, Awan Berlubang Juga Teramati di Jember

Tren
Daftar 14 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong

Daftar 14 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong

Tren
Disebut Akan Diundur, Kapan Hasil UTBK SNBT 2024 Diumumkan?

Disebut Akan Diundur, Kapan Hasil UTBK SNBT 2024 Diumumkan?

Tren
Peneliti Ungkap Alasan Paus Orca di Eropa Sering Menyerang Kapal hingga Tenggelam

Peneliti Ungkap Alasan Paus Orca di Eropa Sering Menyerang Kapal hingga Tenggelam

Tren
Daftar 27 Negara yang Menjadi Anggota Uni Eropa, Mana Saja?

Daftar 27 Negara yang Menjadi Anggota Uni Eropa, Mana Saja?

Tren
Ini Alasan Toyota Jepang Resmi Hentikan Pengiriman dan Penjualan 3 Mobil

Ini Alasan Toyota Jepang Resmi Hentikan Pengiriman dan Penjualan 3 Mobil

Tren
Menang Pemilu, Narendra Modi Bakal Jadi PM India 3 Periode

Menang Pemilu, Narendra Modi Bakal Jadi PM India 3 Periode

Tren
Alami Auto Brewery Syndrome, Wanita Asal Kanada Mabuk 2 Tahun meski Tak Minum Alkohol

Alami Auto Brewery Syndrome, Wanita Asal Kanada Mabuk 2 Tahun meski Tak Minum Alkohol

Tren
Orang Indonesia Konsumsi Mikroplastik Terbanyak di Dunia, Apa Bahayanya?

Orang Indonesia Konsumsi Mikroplastik Terbanyak di Dunia, Apa Bahayanya?

Tren
Duduk Perkara Hasto Kristiyanto Diperiksa Polda Metro Jaya, Diduga Sebarkan Berita Bohong

Duduk Perkara Hasto Kristiyanto Diperiksa Polda Metro Jaya, Diduga Sebarkan Berita Bohong

Tren
Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Tren
Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Tren
Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana jika Tunggak Iuran?

Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana jika Tunggak Iuran?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Head to Head Indonesia Vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke