Identitas pemilik mobil Toyota Land Cruiser B 85 RKM yang pengemudinya memukul seorang penjaga jalur bus transjakarta di Jalan Warung Jati Barat, Jakarta Selatan, Kamis (1/8/2013), terungkap.
Pengemudi Toyota Land Cruiser yang mencoba menerobos masuk busway dan memukul petugas transjakarta di Jalan Warung Jati Barat, Pejaten, Jakarta Selatan, Kamis (1/8/2013) kemarin, akan dikenakan tiga pasal pelanggaran.
Kanit Reskrim Polsektro Cengkareng Ajun Komisaris Khoiri mengaku sudah menerima laporan kasus pemukulan terhadap sopir transjakarta oleh petugas pemadam kebakaran Jakarta Barat.