Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Timnas Indonesia Vs Iran 0-5: Garuda Telan Kekalahan Ketiga Jelang Piala Asia 2023

Kompas.com - 10/01/2024, 00:01 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

Iran lantas menambah dua gol lagi pada babak kedua yang semuanya dicetak oleh Mehdi Ghayedi.

Hasil akhir, timnas Indonesia kalah 0-5 dari Iran. Tim Garuda pun menelan kekalahan ketiga dalam rangkaian uji coba menjelang Piala Asia 2023.

Baca juga: Piala Asia 2023: Timnas Indonesia Dapat Amunisi Tambahan

Selanjutnya, anak asuh Shin Tae-yong akan bersiap menghadapi pertandingan perdana fase grup Piala Asia 2023.

Berdasarkan hasil undian babak penyisihan, Indonesia masuk Grup D bersama Jepang, Irak, dan Vietnam.

Laga perdana timnas Indonesia pada Piala Asia 2023 adalah melawan Irak di Stadion Ahmad bin Ali Stadium, Al Rayyan, pada Senin (15/1/2024).

Indonesia 0-5 Iran (Shaman Ghoddoos 2', Roozbeh Cheshmi 21', Shahriyar Moghanlou 35', Mehdi Ghayedi 71' 87')

Starting XI timnas Indonesia vs Iran

Indonesia (3-4-3): 21-Ernando Ari Sutaryadi (PG); 5-Rizki Ridho Ramadhani, 4-Jordi Amat, 3-Elkan Baggott; 2-Yakob Sayuri, 24-Ivar Jenner, 20-Justin Hubner, 12-Pratama Arhan; 7-Marselino Ferdinan, 27-Rafael Struick, 8-Witan Sulaeman

  • Cadangan: 26-Syahrul Trisna (PG), 1-Muhammad Riyandi (PG), 19-Wahyu Prasetyo, 13-Edo Febriansyah, 6-Sandy Walsh, 23-Marc Klok, 15-Ricky Kambuaya, 17-Saddil Ramdani, 10-Egy Maulana Vikri, 9-Dimas Drajad, 18-Ramadhan Sananta, 16-Hokky Caraka, 14-Asnawi Mangkualam, 11-Dendy Sulistyawan, 28-Arkhan Fikri, 29-Adam Alis
 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by TeamMelli (@teammellifootball)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com