KOMPAS.com - Sebanyak 64 atlet berpartisipasi pada ajang BWF World Tour Finals 2022 di Bangkok, Thailand, 7-11 Desember 2022.
Dari 64 atlet yang ada, 21 di antaranya merupakan debutan atau baru kali pertama mentas di BWF World Tour Finals 2022.
Indonesia menyumbang cukup banyak, yakni enam atlet dalam empat sektor berbeda. Mereka yaitu:
Baca juga: Hasil Undian BWF World Tour Finals 2022: Ginting dan Jojo Satu Grup
Pasangan Fadia, Apriyani Rahayu, sebelumnya pernah bermain di BWF World Tour Finals dalam empat edisi bersama Greysia Polii.
Gregoria Mariska Tunjung merupakan satu-satunya debutan di antara tujuh lawan-lawannya untuk sektor tunggal putri.
Berikut daftar debutan di BWF World Tour Finals 2022
Baca juga: BWF World Tour Finals: Rionny Mainaky Bicara Calon Juara
Baca juga: Ada 7 Wakil di BWF World Tour Finals 2022, PBSI Targetkan Minimal Satu Gelar
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.