Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Kejutan yang Bisa Terjadi pada Deadline Day Bursa Transfer Eropa

Kompas.com - 31/08/2022, 18:20 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

KOMPAS.com - Bursa transfer musim panas Eropa akan segera ditutup. Beragam kejutan diprediksi bakal tercipta pada deadline day alias hari terakhir bursa transfer pemain.

Bursa transfer musim panas di lima liga top Eropa yakni Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga Jerman, dan Liga Perancis bakal ditutup pada Kamis (1/9/2022) waktu setempat.

Untuk Liga Inggris, Spanyol, dan Perancis, penutupan bursa transfer kali ini akan jatuh pada Jumat (2/9/2022) dini hari WIB.

Hingga menjelang penutupan bursa transfer Eropa, sejumlah kejutan masih bisa terjadi termasuk akhir dari saga Cristiano Ronaldo dan Manchester United.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut Kompas.com merangkum lima kejutan yang bisa terjadi pada deadline day bursa transfer Eropa.

Baca juga: Kabar Transfer: Chelsea Sepakat dengan Fofana, Wonderkid Inter Digaet

1. Inter Datangkan Pemain Bintang

Inter Milan menjadi salah satu klub top Serie A yang cukup agresif di bursa transfer musim panas ini. La Beneamata sukses mendaratkan Romelu Lukaku dan Henrikh Mkhitaryan.

Dilansir dari Goal, Giuseppe Marotta masih berniat mendatangkan pemain bintang lagi ke Inter.

"Saya harap akan ada perekrutan penting di jam-jam terakhir bursa transfer kali ini," kata manajer umum Inter Milan tersebut.

2. Barcelona Cuci Gudang

Pembelian-pembelian mahal seperti Robert Lewandowski dan Raphinha membuat Barcelona kini harus menyeimbangkan neraca keuangan.

Sporting News menyebutkan, ada tiga pemian yang berpotensi dilepas Barca pada deadline day yaitu Sergino Dest, Pierre-Emerick Aubameyang, dan Frenkie de Jong.

Melepas pemain-pemain bergaji tinggi seperti Frenkie de Jong akan beban keuangan Barcelona berkurang.

Baca juga: Barcelona dan Chelsea Segera Tuntaskan Transfer Aubameyang

3. PSG Boyong Gelandang Baru

Paris Saint-Germain (PSG) baru saja meresmikan transfer Fabian Ruiz yang diboyong dari Napoli seharga 23 juta euro.

PSG sendiri tampak serius menambah amunisi lini tengah dengan mendatangkan Fabian Ruiz, Vitinha, dan Renato Sanches.

Akan tetapi, satu lagi gelandang dari Valencia dikabarkan bakal merapat ke PSG. Apakah itu Carlos Soler?

4. Pergerakan Menit Akhir Chelsea dan Liverpool

Chelsea dan Liverpool diprediksi akan melakukan pergerakan pada menit-menit akhir deadline day.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com