Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Memegang Peluru dalam Olahraga Tolak Peluru

Kompas.com - 20/06/2022, 23:00 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

KOMPAS.com - Ada tiga cara untuk memegang peluru dalam olahraga tolak peluru. Berikut adalah penjelasan mengenai tiga cara memegang peluru.

Tolak peluru termasuk ke dalam cabang olahraga atletik kategori lempar. Selain tolak peluru, nomor-nomor lain dalam cabor atletik kategori lempar adalah lempar cakram, lempar lembing, dan lontar martil.

Meski termasuk ke dalam cabor atletik kategori lempar, cara melakukan olahraga tolak peluru bukan dilempar.

Tolak peluru dilakukan dengan cara menolak atau mendorong peluru yang berbentuk bola besi bulat.

Baca juga: Gerak Spesifik dalam Tolak Peluru

Adapun, gerakan menolak dalam olahraga tolak peluru dilakukan dari bahu dengan satu tangan untuk mencapai jarak yang sejauh-jauhnya.

Sesuai peraturan Asosiasi Federasi Atletik Internasional (IAAF), berat peluru yang digunakan dalam olahraga tolak peluru adalah 7,26 kg (putra) dan 4 kg (putri).

Cara Memegang Peluru

Dikutip dari modul Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (2020) yang diterbitkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, teknik dasar tolak peluru meliputi cara memegang peluru, sikap awal, sikap menolak, dan gerakan lanjutan.

Seorang pelempar harus mengusai teknik memegang peluru karena hal ini menjadi bagian awal dari olahraga tolak peluru.

Baca juga: Sikap Badan Setelah Menolak Peluru dalam Tolak Peluru

Dilansir dari situs web Everything Track and Field, peluru wajib dipegang dengan pangkal jari dan tidak menyentuh bagian telapak tangan.

Berikut adalah penjelasan mengenai tiga cara memegang peluru dalam olahraga tolak peluru.

1. Teknik memegang peluru dengan jari-jari renggang

Teknik memegang peluru dengan jari-jari renggang biasanya dilakukan oleh atlet tolak peluru yang memiliki jari cenderung pendek.

Dalam teknik ini, posisi antarjari cenderung renggang ketika memegang peluru. Selain itu, posisi jari kelingking ketika memegang peluru berada di samping agak belakang sebelum melakukan tolakan.

Baca juga: Cara Melakukan Gerakan Tolak Peluru Gaya Menyamping

2. Teknik memegang peluru dengan jari-jari agak rapat

Cara ini biasanya digunakan oleh atlet tolak peluru berjari panjang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Liga Spanyol
Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Timnas Indonesia
Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

Liga Indonesia
Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

Timnas Indonesia
Babak I Indonesia Vs Tanzania: Dua Kans Thom Haye, Tanpa Gol

Babak I Indonesia Vs Tanzania: Dua Kans Thom Haye, Tanpa Gol

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Tanzania, Rizky Ridho Cegah Peluang Berbahaya, Aplaus dari Fan

Indonesia Vs Tanzania, Rizky Ridho Cegah Peluang Berbahaya, Aplaus dari Fan

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Tanzania, Sundulan  Shayne Ciptakan Gemuruh

Timnas Indonesia Vs Tanzania, Sundulan Shayne Ciptakan Gemuruh

Timnas Indonesia
Makna Persib Juara bagi Rachmat Irianto: Keluar Zona Nyaman, Bukti untuk Bapak

Makna Persib Juara bagi Rachmat Irianto: Keluar Zona Nyaman, Bukti untuk Bapak

Liga Indonesia
Live Indonesia Vs Tanzania: Garuda Menekan, Kans Emas Shayne dan Thom

Live Indonesia Vs Tanzania: Garuda Menekan, Kans Emas Shayne dan Thom

Timnas Indonesia
Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Liga Champions
Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Timnas Indonesia
Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Liga Lain
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com