Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Sapu Bersih Gelar di Lithuania, Syabda Perkasa Belawa Juara Tunggal Putra

Kompas.com - 13/06/2022, 09:00 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

Sumber PB Djarum

KOMPAS.com - Tim junior Indonesia berhasil menyapu bersih gelar di turnamen Lithuanian International 2022. Pebulu tangkis muda Merah Putih, Syabda Perkasa Belawa, sukses menjuarai sektor tunggal putra.

Turnamen Lithuanian International 2022 digelar di Panevezys, Lithuania, pada 9 hingga 12 Juni 2022.

Dilansir dari laman resmi PB Djarum, tim junior Indonesia meraih sukses besar pada turnamen Lithuanian International 2022.

Dari lima nomor yang dipertandingkan, pemain-pemain muda Merah Putih menciptakan All Indonesian Final di tiga sektor yaitu tunggal putra, tunggal putri, dan ganda putri.

Baca juga: Profil Syabda Perkasa Belawa, Menjawab Tanggung Jawab

Pada partai final tunggal putra Lithuanian International 2022 yang digelar di Athletic Arena pada Minggu (12/6/2022), Syabda Perkasa Belawa menang atas sesama wakil Indonesia, Alwi Farhan.

Syabda Perkasa Belawa yang ikut membela tim Indonesia pada Piala Thomas 2022 berhasil mengalahkan Alwi Farhan dua gim langsung dengan skor 21-15 dan 21-14.

Sementara itu, di sektor tunggal putri, tersaji duel  Aisyah Sativa Fatetani melawan Saifi Rizka Nurhidayah.

Lewat laga sengit tiga gim, Aisyah mampu menaklukkan Saifi dengan skor akhir 21-16, 19-21, dan 24-22.

Baca juga: Indonesia Masters 2022: Dari Salam Perpisahan Greysia Polii hingga Gelar Juara Fajar/Rian

All Indonesia Final lainnya di nomor ganda putri mempertemukan Nethania Irawan/Febi Setianingrum dengan Sofy Al Mushira Asharunnisa/Ridya Aulia Fatasya.

Nethania/Febi tampil sebagai juara ganda putri Lithuanian International 2022 usai menekuk Sofy/Ridya dua gim langsung dengan skor 21-10 dan 23-21.

Halaman:
Sumber PB Djarum
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Akhir Penantian 38 Tahun Tim Panser

Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Akhir Penantian 38 Tahun Tim Panser

Internasional
Kiper Keturunan Indonesia Debut di Liga Champions, Saksi Comeback Ajaib Inter

Kiper Keturunan Indonesia Debut di Liga Champions, Saksi Comeback Ajaib Inter

Liga Champions
Final Piala Dunia U7 2023: Manahan Berdandan, Bersolek dengan Bunga

Final Piala Dunia U7 2023: Manahan Berdandan, Bersolek dengan Bunga

Internasional
Galatasaray Vs Man United, Ten Hag Tanggapi Blunder Andre Onana

Galatasaray Vs Man United, Ten Hag Tanggapi Blunder Andre Onana

Liga Champions
Madrid Vs Napoli: Nico Paz Ukir Sensasi, Ikuti Jejak Messi

Madrid Vs Napoli: Nico Paz Ukir Sensasi, Ikuti Jejak Messi

Liga Champions
Sosok Penting di Timnas Argentina, Messi Diharapkan Tampil di Piala Dunia 2026

Sosok Penting di Timnas Argentina, Messi Diharapkan Tampil di Piala Dunia 2026

Internasional
AC Milan Krisis, 25 Cedera, Pioli Hadapi Bos Besar 1 Jam 45 Menit

AC Milan Krisis, 25 Cedera, Pioli Hadapi Bos Besar 1 Jam 45 Menit

Liga Italia
Malam Kelam Onana, Blunder Saat Man United Unggul, Ukir Catatan Buruk

Malam Kelam Onana, Blunder Saat Man United Unggul, Ukir Catatan Buruk

Liga Champions
Target Timnas Indonesia: Tembus 100 Besar Ranking FIFA, Lolos Piala Dunia

Target Timnas Indonesia: Tembus 100 Besar Ranking FIFA, Lolos Piala Dunia

Timnas Indonesia
Pertimbangan Persib Daratkan Kiper Baru Kevin Ray Mendoza

Pertimbangan Persib Daratkan Kiper Baru Kevin Ray Mendoza

Liga Indonesia
Daftar Tim 16 Besar Liga Champions: Arsenal-Madrid Juara Grup, MU Sulit

Daftar Tim 16 Besar Liga Champions: Arsenal-Madrid Juara Grup, MU Sulit

Liga Champions
Benfica Vs Inter 3-3: Comeback Gila Nerazzurri Lapis Dua, Pazza!

Benfica Vs Inter 3-3: Comeback Gila Nerazzurri Lapis Dua, Pazza!

Liga Champions
Kompetisi Antarklub ASEAN Direncanakan, Juara IBL Bisa Bermain

Kompetisi Antarklub ASEAN Direncanakan, Juara IBL Bisa Bermain

Olahraga
Hasil Liga Champions, Man United Tertahan, Arsenal Meledak, Madrid...

Hasil Liga Champions, Man United Tertahan, Arsenal Meledak, Madrid...

Liga Champions
Hasil Real Madrid Vs Napoli: Hujan 6 Gol, Bocah 19 Tahun Bawa Los Blancos Juara Grup

Hasil Real Madrid Vs Napoli: Hujan 6 Gol, Bocah 19 Tahun Bawa Los Blancos Juara Grup

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com