Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Arti Snatch dan Clean and Jerk pada Angkat Besi?

Kompas.com - 22/05/2022, 13:40 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

Sumber IWF

KOMPAS.com - Angkat besi merupakan salah satu cabang olahraga (cabor) yang dipertandingkan di SEA Games 2021 Vietnam.

Lifter Indonesia yang tampil di SEA Games 2021 sejauh ini sudah menyumbang tiga medali emas.

Tiga medali emas yang diperoleh Indonesia dari cabor angkat besi berhasil dipersembahkan oleh Eko Yuli Irawan, Rahmat Erwin Abdullah, dan terbaru Muhammad Zul Ilmi.

Eko Yuli Irawan raih medali emas angkat besi SEA Games 2021 dari nomor 61 kg putra setelah mencatatkan total angkatan 290kg, dengan rincian snatch 135 kg dan clean and jerk 155 kg.

Baca juga: SEA Games 2021, Lifter Muhammad Zul Ilmi Genapkan Medali Emas Indonesia Jadi 60

Sementara itu, Rahmat Erwin Abdullah berhak atas medali emas angkat besi kelas 73 kg putra usai membukukan total angkatan 345 kg (snatch 155 kg dan clean and jerk 190 kg).

Adapun Muhammad Zul Ilmi raih emas kelas 89 kg putra setelah mengumpulkan total angkatan 337 kg (snatch 150 kg dan clean and jerk 187).

Apa Arti Snatch dan Clean and Jerk pada Angkat Besi?

Dalam olahraga angkat besi, ada dua jenis angkatan yang sering dilombakan seperti di ajang multievent. Dua jenis angkatan itu adalah snatch dan clean and jerk.

Apa arti snatch dalam angkat besi? Dikutip dari situs International Weightlifting Federation (IWF), snatch adalah jenis angkatan langsung tanpa jeda, atau pengangkatan beban (barbel) yang terkontrol dan seimbang dari lantai ke posisi di atas kepala dalam satu gerakan.

Baca juga: Jadwal SEA Games 2021: Aksi Nurul Akmal hingga Jaminan Emas di Cabor Badminton

Sementara clean and jerk justru kebalikan dari snatch. Clean and jerk pada angkat besi adalah pengangkatan beban dalam dua tahap.

Pertama mengangkat barbel dari lantai sampai batas dada dengan posisi jongkok.

Setelah jeda sebentar untuk mengambil ancang-ancang, atlet kemudian mengangkat barbel sampai kedua tangan lurus di atas kepala, dengan posisi berdiri sempurna beberapa detik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Sports
Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Liga Spanyol
Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Badminton
Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Liga Lain
Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Liga Indonesia
STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Liga Spanyol
Pelatih Persib Ungkap 'Masalah' Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Pelatih Persib Ungkap "Masalah" Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Liga Indonesia
Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Liga Indonesia
Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam 'Menembus Garis Batas'

Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam "Menembus Garis Batas"

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com