Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bandingkan Jumlah Cabor di SEA Games Vietnam 2021 dengan SEA Games Manila 2019

Kompas.com - 10/05/2022, 21:51 WIB
Josephus Primus

Penulis

 

HANOI, KOMPAS.com - Secara resmi, pesta olahraga multicabang Asia Tenggara, SEA Games berlangsung mulai Kamis (12/5/2022).

Perhelatam bertajuk SEA Games Vietnam 2021 itu akan usai pada Rabu (25/5/2022).

Sedianya, SEA Games perhelatan ke-31 itu berlangsung pada 2021.

Namun, pandemi Covid-19 yang juga melanda Vietnam, membuat SEA Games batal terselenggara tepat waktu.

Alhasil, SEA Games Vietnam berlangsung pada 2022 meski pergelaran itu menyandang angka 2021.

SEA Games Vietnam 2021 tetap berlangsung seumpama pertaruhan untuk semua cabang olahraga mulai dari sepak bola hingga e-sports.

Tercatat, ada 11 negara yang berpartisipasi pada SEA Games Vietnam 2021.

Selain Vietnam, 10 negara lainnya adalah Myanmar, Laos, Kamboja, Thailand, Indonesia, Malaysia, Singapura, Filipina, Brunei Darussalam, dan Timor Leste.

Baca juga: SEA Games Vietnam 2021: Ini Jumlah Total Cabang Olahraga Pertandingan

Sementara, pada SEA Games Vietnam 2021, tersedia lebih dari 500 medali emas yang siap diperebutkan.

SEA Games Vietnam 2021 mempertandingkan cabang olahraga Olimpiade semisal atletik, tinju, dan renang.

Namun begitu, SEA Games Vietnam 2021 juga mempertandingkan olahraga bersifat regional, antara lain sepak takraw.

Sepak takraw adalah olahraga yang mirip dengan voli tetap memanfaatkan bola dari anyaman rotan.

Pada SEA Games Vietnam 2021, tercatat ada tiga atlet di luar Indonesia yang punya kans menjadi rival berat.

Atlet pertama adalah Panipak Wongpattanakit yang juga atlet putri taekwondo nomor satu dunia.

Panipak Wongpattanakit berpaspor Thailand.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Liga Inggris
Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com