Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cedera Lutut Bikin Roger Federer Menepi hingga Pertengahan 2022

Kompas.com - 17/11/2021, 20:49 WIB
Josephus Primus

Penulis

BERN, KOMPAS.com - Cedera lutut membuat mantan petenis nomor satu dunia Roger Federer menepi hingga pertengahan 2022.

"Saya akan memulihkan diri dari cedera lutut," ucapnya pada Selasa (16/11/2021).

Baca juga: Cedera Lutut, Roger Federer Absen di Olimpiade Tokyo 2020

Federer memastikan bahwa dirinya tidak akan mengikuti Grand Slam Australia Open 2022.

Novak Djokovic mengangkat trofi juara Australia Open 2020 setelah mengalahkan Dominic Thiem pada pertandingan final yang digelar di Rod Laver Arena, Melbourne, Minggu (2/2/2020).AFP/GETTY IMAGES/CAMERON SPENCER Novak Djokovic mengangkat trofi juara Australia Open 2020 setelah mengalahkan Dominic Thiem pada pertandingan final yang digelar di Rod Laver Arena, Melbourne, Minggu (2/2/2020).

Ia juga menyatakan keraguannya bermain di Grand Slam Wimbledon.

Roger Federer memenangi delapan kali Wimbledon.

Gelar termutakhir di Wimbledon diraihnya pada 2017.

Pangeran William dan Kate Middleton menonton final Wimbledon 2021.Insider Pangeran William dan Kate Middleton menonton final Wimbledon 2021.

Hingga usia ke-40, Roger Federer sudah 20 kali menjadi juara Grand Slam.

Hal yang sama, soal cedera, datang dari pelatih Roger Federer, Ivan Ljubicic.

"Roger Federer tidak mungkin bermain di Melbourne Park (Australia Open) pada Januari 2022 karena dirinya belum berada dalam kondisi 100 persen," ucap Ljubicic.

Petenis Roger Federer mengunggah ucapan terima kasih kepada publik di akun Twitter pribadinya, 1 Februari 2018, seusai menjuarai Australia Terbuka.TWITTER.com/rogerfederer Petenis Roger Federer mengunggah ucapan terima kasih kepada publik di akun Twitter pribadinya, 1 Februari 2018, seusai menjuarai Australia Terbuka.

Dalam catatan istirahatnya, Roger Federer menyebut bahwa dirinya akan mulai berlari pada Januari 2022.

"Saya akan berlatih kembali di lapangan pada Maret atau April 2022," ucapnya.

Menurut Roger Federer kemudian, dirinya harus bersikap terhadap cedera lututnya.

Seorang pria mendinginkan diri di depan kipas angin yang menyemburkan air untuk sedikit mengurangi rasa panas di luar stadion yang menggelar turnamen Australia Terbuka pada Januari lalu. Badan Meteorologi Australia mencatat, bulan lalu menjadi Januari terpanas sejak 1910. AFP/SAEED KHAN Seorang pria mendinginkan diri di depan kipas angin yang menyemburkan air untuk sedikit mengurangi rasa panas di luar stadion yang menggelar turnamen Australia Terbuka pada Januari lalu. Badan Meteorologi Australia mencatat, bulan lalu menjadi Januari terpanas sejak 1910.

"Saya harus sangat bersabar dan memberikan waktu pada lutut saya untuk pulih," katanya.

Roger Federer bersaing ketat dengan Rafael Nadal dan Novak Djokovic dalam perebutan gelar juara Grand Slam tunggal putra dunia.

Roger Federer menjalani dua operasi lutut pada 2020.

Anggota The Big Three, Novak Djokovic, Rafael Nadal, dan Roger Federer menghadiri Perayaan Warisan ATP di The Waldorf Astoria pada 23 Agustus 2013 di New York City.D DIPASUPIL Anggota The Big Three, Novak Djokovic, Rafael Nadal, dan Roger Federer menghadiri Perayaan Warisan ATP di The Waldorf Astoria pada 23 Agustus 2013 di New York City.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Liga Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Timnas Indonesia
3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Timnas Indonesia
Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia
Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Liga Indonesia
Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Timnas Indonesia
Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Liga Indonesia
Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Sports
Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com