Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Skuad Liverpool 2021-2022

Kompas.com - 17/08/2021, 09:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Liverpool selepas juara Liga Inggris musim 2019-2020 lalu, jarang membeli pemain baru.

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, tampak masih yakin dengan skuad yang dia miliki meski harus melepas sosok gelandang Georginio Wijnaldum ke Paris Saint-Germain (PSG).

Namun demikian, nama Virgil van Dijk kembali merumput seusai menepi hampir satu musim penuh akibat cedera pada edisi 2020-2021.

Kehadirannya membuat pertahanan Liverpool lebih kokoh. Selain itu, kepiawaian Virgil van Dijk memberi umpan jauh bisa menjadi alternatif taktik penyerangan The Reds.

Selain Van Dijk, Liverpool punya pemain belakang baru, Kostas Tsimikas. Dia bermain untuk posisi bek kiri.

Profil Tim Liverpool

  • Pelatih: Juergen Klopp (Jerman)
  • Formasi: 4-3-3
  • Kapten: Jordan Henderson
  • Julukan: The Reds (Si Merah)
  • Markas: Anfield Stadium
  • Tahun berdiri: 15 Maret 1892
  • Situs resmi: www.liverpoolfc.com

Daftar pemain atau skuad Liverpool musim 2021-2022 dilansir laman resmi Liga Inggris:

No Nama Pemain NP Posisi Tanggal Lahir Kebangsaan
1 Alisson Becker 1 Penjaga Gawang 2 Oktober 1992 Brasil
2 Adrian 13 Penjaga Gawang 3 Januari 1987 Spanyol
3 Caomhin Kelleher 62 Penjaga Gawang 23 November 1998 Irlandia
4 Loris Karius 22 Penjaga Gawang 22 Juni 1993 Jerman
5 Virgil van Dijk 4 Bek 8 Juli 1991 Belanda
6 Joe Gomez 12 Bek 23 Mei 1997 Inggris
7 Kostas Tsimikas 21 Bek 12 Mei 1996 Yunani
8 Andrew Robertson 26 Bek 11 Maret 1994 Skotlandia
9 Ben Davies 28 Bek 11 Agustus 1995 Inggris
10 Joel Matip 32 Bek 8 Agustus 1991 Kamerun
11 Rhys Williams 46 Bek 3 Februari 2001 Inggris
12 Nathaniel Phillips 47 Bek 21 Maret 1997 Inggris
13 Trent Alexander-Arnold 66 Bek 7 Oktober 1998 Inggris
14 Neco Williams 76 Bek 13 April 2001 Wales
15 Ibrahima Konate 5 Bek 25 Mei 1999 Perancis
16 Fabinho 3 Gelandang 23 Oktober 1993 Brasil
17 Thiago Alcantara 6 Gelandang 11 April 1991 Spanyol
18 James Milner 7 Gelandang 4 Januari 1986 Inggris
19 Naby Keita 8 Gelandang 10 Februari 1995 Guinea
20 Jordan Henderson 14 Gelandang 17 Juni 1990 Inggris
21 Alex Oxlade-Chamberlain 15 Gelandang 15 Agustus 1993 Inggris
22 Curtis Jones 17 Gelandang 30 Januari 2001 Inggris
23 Xherdan Shaqiri 23 Gelandang 10 Oktober 1991 Turki
24 Ben Woodburn 58 Gelandang 15 Oktober 1999 Inggris
25 Sheyi Ojo 54 Gelandang 19 Juni 1997 Inggris/Nigeria
26 Harvey Elliott 67 Gelandang 3 April 2003 Inggris
27 Roberto Firmino 9 Penyerang 2 Oktober 1991 Brasil
28 Sadio Mane 10 Penyerang 14 April 1992 Senegal
29 Mohammed Salah 11 Penyerang 15 Juni 1992 Mesir
30 Diogo Jota 20 Penyerang 4 Desember 1996 Portugal
31 Divock Origi 27 Penyerang 18 April 1995 Belgia
32 Takumi Minamino 18 Penyerang 2 Oktober 1991 Jepang

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com