Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 26/03/2021, 15:56 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber Championat

KOMPAS.com - Bakti mantan petarung UFC, Khabib Nurmagomedov, kepada ibunya tak bisa memudar karena uang.

Hal tersebut diungkapkan oleh Presiden UFC, Dana White, saat menceritakan detail hasil pertemuan dengan Khabib Nurmagomedov.

Dana White dan Khabib Nurmagomedov dilaporkan bertemu di Las Vegas, Amerika Serikat, pada 19 Maret 2021.

Pertemuan tersebut diadakan guna membahas peluang comeback Khabib Nurmagomedov ke pentas UFC.

Adapun Khabib Nurmagomedov sebelumnya menyatakan pensiun dari dunia MMA profesional setelah mengalahkan Justin Gaethje pada UFC 254, Oktober 2020.

Baca juga: Eksklusif, Islam Makhachev Bicara Soal Tekanan Jadi Penerus Khabib di UFC

Dia memutuskan pensiun saat berstatus juara kelas ringan (lightweight) UFC dengan rekor kemenangan 29-0.

Kala itu, Khabib Nurmagomedov mengaku tidak bisa bertarung lagi tanpa didampingi ayahnya, Abdulmanap, yang meninggal dunia pada Juli 2020.

Dia juga berjanji kepada sang ibu untuk menjadikan duel kontra Justin Gaethje sebagai pertarungan terakhir.

Setelah menyatakan pensiun, Khabib Nurmagomedov terus digoda untuk kembali ke oktagon, arena pertarungan UFC.

Dana White menjadi salah satu pihak yang bertekad membawa The Eagle, julukan Khabib, kembali dari pensiun.

Baca juga: Resmi Pensiun, Khabib Nurmagomedov Beri Pesan Menyentuh kepada UFC

Halaman:
Sumber Championat
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Piala Dunia U17 2023, Inspirasi Javier Zanetti bagi Bek Timnas Argentina

Piala Dunia U17 2023, Inspirasi Javier Zanetti bagi Bek Timnas Argentina

Internasional
Liverpool Vs LASK 4-0: Pesta di Anfield, Panggung Pembuktian The Reds

Liverpool Vs LASK 4-0: Pesta di Anfield, Panggung Pembuktian The Reds

Liga Lain
Jadwal Siaran Langsung Argentina Vs Mali di Piala Dunia U17 2023

Jadwal Siaran Langsung Argentina Vs Mali di Piala Dunia U17 2023

Internasional
Janji Radja Nainggolan ke Bhayangkara: Bebas Situasi Sulit, Keluar Zona Merah

Janji Radja Nainggolan ke Bhayangkara: Bebas Situasi Sulit, Keluar Zona Merah

Liga Indonesia
Mo Salah Kecanduan Catur, Main Tiap Hari, Mimpi Lawan Juara Dunia 5 Kali

Mo Salah Kecanduan Catur, Main Tiap Hari, Mimpi Lawan Juara Dunia 5 Kali

Liga Inggris
Kiper Dilempar Bola Salju, Laga Conference League Sempat Terhenti

Kiper Dilempar Bola Salju, Laga Conference League Sempat Terhenti

Liga Lain
Final Piala Dunia U17: Jerman Master Situasi Sulit, Tak Gentar Perancis

Final Piala Dunia U17: Jerman Master Situasi Sulit, Tak Gentar Perancis

Internasional
'Ronaldo Jauh dari Level Messi'

"Ronaldo Jauh dari Level Messi"

Liga Lain
AC Milan Diterpa 25 Cedera, Ironi Pelatih Fisik Terbaik Italia

AC Milan Diterpa 25 Cedera, Ironi Pelatih Fisik Terbaik Italia

Liga Italia
Piala Dunia U17 2023 Momentum Bangun Fondasi Kuat Timnas Indonesia

Piala Dunia U17 2023 Momentum Bangun Fondasi Kuat Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Monza Vs Juventus: Si Nyonya Bertemu Momok Musim Lalu

Monza Vs Juventus: Si Nyonya Bertemu Momok Musim Lalu

Liga Italia
Jadwal Perebutan Peringkat 3 Piala Dunia U17 Argentina Vs Mali, Malam Ini

Jadwal Perebutan Peringkat 3 Piala Dunia U17 Argentina Vs Mali, Malam Ini

Internasional
Pelatih Argentina Enggan Bandingkan Top Skor Piala Dunia U17 2023 dengan Sergio Aguero

Pelatih Argentina Enggan Bandingkan Top Skor Piala Dunia U17 2023 dengan Sergio Aguero

Sports
6 Jersey Messi pada Piala Dunia 2022 Dilelang, Ada yang Menawar Rp 80 Miliar

6 Jersey Messi pada Piala Dunia 2022 Dilelang, Ada yang Menawar Rp 80 Miliar

Sports
Hasil Liga Europa: Liverpool Menang Besar, Roma-Atalanta Tertahan

Hasil Liga Europa: Liverpool Menang Besar, Roma-Atalanta Tertahan

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com