Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Breaking News - Piala AFC U16 dan U19 2021 Resmi Dibatalkan

Kompas.com - 15/01/2021, 21:00 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber PSSI

KOMPAS.com - Komite Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) resmi membatalkan kompetisi AFC U16 dan AFC U19 yang sedarinya akan berlangsung pada tahun 202.

Keputusan tersebut resmi ditetapkan setelah Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) resmi menerima surat pembatalan kompetisi dari AFC, Jumat (15/1/2021).

Adapun faktor yang menyebabkan kompetisi batal adalah pandemi Covid-19 yang masih merebak.

Baca juga: Gagal Dapat Lawan Uji Coba, Timnas U19 Pulang Lebih Cepat dari Spanyol

Melansir dari laman resmi PSSI, penyelenggaraan kedua kompetisi tersebut akan digelar dengan nama kompetisi baru, yakni AFC U20 Asian Cup 2023 dan AFC U17 Asian Cup 2023.

Adapun hak tuan rumah akan tetap diberikan kepada Uzbekistan dan Bahrain.

“Kita hormati keputusan ini. PSSI akan tunduk dan patuh terhadap apapun keputusan dari AFC," kata Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan.

Baca juga: Kekecewaan Shin Tae-yong Selama 1 Tahun Tangani Timnas U19 Indonesia

"Penundaan ini membuat kita punya waktu yang panjang untuk mempersiapkan tim U16 dan U19,” tuturnya menambahkan.

Selain AFC U16 dan AFC U19, berdasarkan surat dari AFC, kompetisi sepak bola wanita, futsal dan sepak bola pantai pun mengalami pembatalan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kunci Sukses Fajar/Rian ke Final Singapore Open 2024

Kunci Sukses Fajar/Rian ke Final Singapore Open 2024

Badminton
Line Up Real Madrid untuk Final Liga Champions

Line Up Real Madrid untuk Final Liga Champions

Liga Champions
Tekad Donnarumma di Euro 2024: Bawa Kebahagiaan bagi Rakyat Italia

Tekad Donnarumma di Euro 2024: Bawa Kebahagiaan bagi Rakyat Italia

Internasional
Link Live Streaming Borussia Dortmund vs Real Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Borussia Dortmund vs Real Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
PSSI Harap Polisi Bertindak Tegas Menyusul Aksi Pelemparan Batu ke Suporter Persib

PSSI Harap Polisi Bertindak Tegas Menyusul Aksi Pelemparan Batu ke Suporter Persib

Liga Indonesia
Pesan Motivasi Legenda Dortmund Jelang Hadapi Real Madrid

Pesan Motivasi Legenda Dortmund Jelang Hadapi Real Madrid

Liga Champions
Rekap Hasil Singapore Open 2024: Fajri ke Final, Gregoria Terhenti

Rekap Hasil Singapore Open 2024: Fajri ke Final, Gregoria Terhenti

Badminton
Hasil Sprint Race MotoGP Italia, Bagnaia Pemenang dan Martin Gagal untuk Kali Pertama

Hasil Sprint Race MotoGP Italia, Bagnaia Pemenang dan Martin Gagal untuk Kali Pertama

Motogp
Dortmund vs Real Madrid: Kroos Sang Ikon dan Reus Si Idola

Dortmund vs Real Madrid: Kroos Sang Ikon dan Reus Si Idola

Liga Champions
Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Andalan Indonesia di Final

Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Andalan Indonesia di Final

Badminton
Mike Tyson Vs Jake Paul Ditunda, Si Leher Beton Ada Masalah Lambung

Mike Tyson Vs Jake Paul Ditunda, Si Leher Beton Ada Masalah Lambung

Sports
BERITA FOTO - Potret Haru dan Gembira Saat Persib Angkat Trofi Liga 1

BERITA FOTO - Potret Haru dan Gembira Saat Persib Angkat Trofi Liga 1

Liga Indonesia
Apa Itu Rheinmetall, Sponsor Kontroversial Dortmund Jelang Final Liga Champions

Apa Itu Rheinmetall, Sponsor Kontroversial Dortmund Jelang Final Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Vs Madrid: Luka Modric Selangkah Menuju Rekor Legenda

Dortmund Vs Madrid: Luka Modric Selangkah Menuju Rekor Legenda

Liga Champions
Dortmund Vs Real Madrid, Cara Die Borussen Matikan Mesin Gelar Los Blancos

Dortmund Vs Real Madrid, Cara Die Borussen Matikan Mesin Gelar Los Blancos

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com