Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Luis Suarez ke Atletico, Barca Resmi Ucapkan Salam Perpisahan dengan Sebut "Legenda"

Kompas.com - 24/09/2020, 05:41 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

KOMPAS.com - Transfer Luis Suarez ke Atletico Madrid menemui kesepakatan dari Barcelona.

Baik Barcelona dan Atletico Madrid sama-sama mengonfirmasi melalui laman resmi mereka.

Intinya, Luis Suarez sebentar lagi diresmikan menjadi pemain Atletico untuk mengarungi musim 2020-2021.

Penyerang asal Uruguay itu bakal menjalani pemeriksaan medis.

Baca juga: Ketika Luis Suarez Menangis Saat Pamit dari Barcelona...

"Hal bersyarat pada pemeriksaan medis dan perjanjian, serta formalitas kontrak penyerang asal Uruguay tersebut," tulis Atletico.

Sementara itu, Barcelona menyebut Atletico Madrid akan membayar 6 juta euro (sekitar Rp 103 miliar) sebagai biaya transfer.

Kendati demikian, tidak dijelaskan secara detail berapa durasi kontrak Suarez di Atletico.

"Barcelona secara terbuka menyampaikan ucapan terima kasih kepada Luis Suarez untuk komitmennya dan dedikasinya, serta berharap yang terbaik untuk masa depannya," tulis klub asal Catalan itu.

"Legenda Barca", tulis Barcelona dalam video singkat perpisahan Suarez.

Suarez sebenarnya masih menyisakan satu tahun kontrak di Barcelona.

Namun, beberapa kali ia menunjukkan sikap tak ingin memperkuat Barcelona lagi.

Suarez juga selalu absen dalam tiga laga pramusim Barcelona.

Pelatih Ronald Koeman juga dikabarkan tidak memasukkan Suarez dalam skemanya klub.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com