Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Juventus Vs Lazio - Ronaldo 2 Gol, Si Nyonya Besar Jinakkan Elang Ibu Kota

Kompas.com - 21/07/2020, 04:44 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Pertandingan Juventus vs Lazio pada pekan ke-34 Liga Italia telah berakhir dengan skor 2-1.

Cristiano Ronaldo tampil menjadi bintang pada laga yang berlansung di Stadion Allianz, Selasa (21/7/2020) dini hari WIB.

Megabintang asal Portugal itu memborong dua gol kemenangan Juventus lewat eksekusi penalti pada menit ke-51, dan sontekan kaki kirinya (54').

Sementara itu, gol balasan Lazio dicetak oleh Ciro Immobile pada menit ke-83 lewat titik putih.

Tambahan tiga poin ini membuat Juventus semakin kokoh di puncak klasemen Liga Italia dengan 80 poin dari 34 laga.

Mereka melebarkan jarak menjadi delapan poin dari Inter Milan di peringkat kedua.

Adapun Lazio tertahan di peringkat keempat dengan perolehan 69 poin.

Baca juga: Juventus Vs Lazio, Maurizio Sarri Waspadai Kejutan Pengujung Musim

Jalannya pertandingan

Juventus tampil menekan sejak menit awal. Mereka mencoba menguasai lapangan dari segala penjuru.

Sementara itu, Lazio memanfaatkan kecepatan sisi sayap mereka untuk melakukan serangan balik dan hampir membuahkan hasil Pada menit keenam.

Namun upaya Felipe Caicedo masih bisa diblok kapten Juventus, Leonardo Bonucci.

Lima menit berselang, giliran Juventus yang mengancam. Crossing Matthijs De Ligt dari sisi kanan disambut tandukan Alex Sandro.

Sayangnya, upaya Alex Sandro belum membuahkan hasil setelah bola hanya membentur mistar gawang.

Memasuki 15 menit pertama, Juventus unggul penguasaan bola sebesar 60 persen, berbanding 40 persen milik Lazio.

Baca juga: Juventus Vs Lazio, Maurizio Sarri Tak Lagi Ditakuti Biancocelesti...

Mereka juga lebih efektif dengan satu shot on target dari tiga percobaan.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com