Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 03/07/2020, 05:00 WIB
Faishal Raihan

Penulis

Sumber Sky Italia

KOMPAS.com - Zlatan Ibrahimovic berpeluang meninggalkan AC Milan pada akhir musim 2019-2020.

Zlatan Ibrahimovic datang dari LA Galaxy pada Januari lalu dengan status bebas transfer.

Juru gedor itu dipagari kontrak berdurasi enam bulan oleh I Rossoneri - julukan AC Milan.

Seharusnya, masa tugas Ibrahimovic habis pada akhir Juni kemarin.

Baca juga: AC Milan Menang atas Roma, Pioli Puji Pengganti Ibrahimovic

Namun, karena kompetisi sempat terhenti karena pandemi, kontrak Ibrahimovic diperpanjang hingga Liga Italia musim ini berakhir.

AC Milan, sebagai klub pemilik Ibrahimovic, tidak hanya memikirkan solusi jangka pendek untuk sang striker.

Mereka juga berharap Ibrahimovic memperpanjang kontraknya hingga satu musim ke depan.

Akan tetapi, Ibrahimovic justru belum menunjukkan indikasi bakal menambah masa tinggalnya di San Siro setelah musim ini tuntas.

Baca juga: Fabio Capello Minta AC Milan Pertahankan Zlatan Ibrahimovic

Kondisi tersebut menimbulkan spekulasi bahwa Ibrahimovic bakal segera angkat kaki dari Milanello.

Statusnya kembali akan bebas transfer pada 31 Agustus mendapatang.

Melansir Sky Sports Italia, Jumat (3/7/2020), Ibrahimovic kabarnya sedang mempertimbangkan pulang ke kampung halamannya di Swedia.

Eks bomber Juventus dan Inter Milan itu disebut-sebut bakal memperkuat klub Hammarby hingga gantung sepatu.

Baca juga: Soal Kontrak Ibrahimovic, AC Milan Belum Tentukan Sikap

Hammarby bukan klub asing bagi Ibrahimovic karena ia memiliki saham minoritas di sana dan sempat berlatih bersama selama lockdown.

Zlatan Ibrahimovic sejauh ini sudah tampil dalam 11 peertandingan AC Milan di semua kompetisi dengan torehan empat gol.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Sumber Sky Italia
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Liga Italia
Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Timnas Indonesia
Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Timnas Indonesia
Igor Tudor Resmi Latih Lazio: Eks Asisten Pirlo, Pemuja Gasperini

Igor Tudor Resmi Latih Lazio: Eks Asisten Pirlo, Pemuja Gasperini

Liga Italia
Reaksi Shin Tae-yong soal Jersey Latihan Timnas, Kritik Daya Serap Keringat

Reaksi Shin Tae-yong soal Jersey Latihan Timnas, Kritik Daya Serap Keringat

Timnas Indonesia
Nottingham Forest Dihukum Pengurangan 4 Poin, Turun ke Zona Degradasi

Nottingham Forest Dihukum Pengurangan 4 Poin, Turun ke Zona Degradasi

Liga Inggris
Fokus Masuk 4 Besar, Bali United Ingin Stabil sampai Akhir Musim

Fokus Masuk 4 Besar, Bali United Ingin Stabil sampai Akhir Musim

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com