Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil SPAL Vs AC Milan, Rossoneri Susah Payah Raih Hasil Imbang

Kompas.com - 02/07/2020, 04:52 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - AC Milan menelan hasil kurang memuaskan ketika bertandang ke markas SPAL pada lanjutan pekan ke-29 Liga Italia 2019-2020.

Bermain di Stadion Paolo Mazza, Kamis (2/7/2020) dini hari WIB, AC Milan bermain imbang 2-2 dengan SPAL.

Tuan rumah unggul dua gol lebih dulu lewat Mattia Valoti (13'), dan Sergio Floccari (30').

AC Milan membalasnya melalui gol Rafael Leao (79'), dan lesakkan bunuh diri Francesco Vicari (90+4').

Tambahan satu poin membuat AC Milan masih tertahan di peringkat ketujuh klasemen Liga Italia dengan 43 poin dari 29 laga.

Adapun SPAL berada di peringkat ke-19 alias zona degradasi dengan 19 poin.

Baca juga: SPAL Vs AC Milan, Ambisi Rossoneri Lanjutkan Tren Positif

Jalannya pertandingan

AC Milan sebagai tim tamu langsung mengambil inisiatif serangan sejak peluit kick-off dibunyikan.

Mereka menghasilkan shot on target pertama pada menit keempat lewat sepakan kaki kiri Lucas Paqueta, yang masih bisa diamankan kiper Karlo Letica.

Namun, AC Milan justru kebobolan lebih dulu pada menit ke-14.

Corner kick SPAL membuat kemelut di depan gawang AC Milan dan bola kemudian sampai di kaki Mattia Valoti.

Tanpa banyak ancang-ancang, eks pemain AC Milan itu langsung mengarahkan bola ke gawang Gianluigi Donnarumma. 

Baca juga: AC Milan Menang atas Roma, Pioli Puji Pengganti Ibrahimovic

Tertinggal satu gol, AC Milan menambah intensitas serangan.

Hampir setengah jam laga berjalan, AC Milan mendominasi dengan 54 ball possession dan dua shots on target.

Sementara, SPAL memiliki 46 penguasaan bola dan satu tembakan tepat sasaran.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Liga Champions
Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Timnas Indonesia
Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com